Ketua DPP PDI-P Puan Maharani masih ragu memastikan status Gibran Rakabuming Raka di PDIP. Wali Kota Solo masih berstatus kepemimpinan atau tidak?
Tag: Wali Kota Solo
Usai Jadi Cawapres Keanggotaan PDIP Berakhir, Gibran Tanggapi Dengan Cuek
Kabarnya, keanggotaan Gibran Rakabuming Raka di PDIP secara de facto berakhir setelah ia resmi menjadi calon wakil presiden Prabowo Subianto. Hal itu diungkapkan Ketua Bidang Kehormatan DPP PDIP Komarudin Watubun.
Gibran Rakabuming Diisu Menjadi Cawapres Prabowo, Begini Respon Presiden Jokowi
Presiden Joko Widodo mengomentari isu Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka yang dianggap sebagai cawapres terkuat Prabowo Subianto. Jokowi mengatakan, belum ada komunikasi dengan putra sulungnya itu.
“Sudah beberapa bulan kita tidak bertemu,” kata Jokowi, Jumat, 13 Oktober 2023 di Kabupaten Indramayu, Jawa Barat.
Ini Jawaban Walikota Solo Gibran Rakabuming Raka yang di Minta Menjadi Cawapres Prabowo
Calon presiden Prabowo Subianto belum mengumumkan sosok calon wakil presiden (bawapres) yang akan mendampinginya pada Pilpres 2024. Namun salah satu tokoh terkuat yakni Gibran Rakabuming Raka mengaku sudah berkali-kali ditawari menjadi cawapres oleh Prabowo. Lantas apa jawaban Gibran?
Kaesang Pangarep Resmi Bergabung Dengan Partai Solidaritas Indonesia (PSI)
Kaesang Pangarep, putra bungsu Presiden RI Joko Widodo (Jokowi), resmi bergabung dengan Partai Solidaritas Indonesia (PSI) pada Sabtu (23 Agustus 2023). Hal itu langsung ditandai dengan penyerahan KTA PSI ke Solo.