Investasi erat kaitannya dengan risiko, makanya tidak semua orang mau terjun ke dunia investasi khususnya wanita. Sebab, nyali dan rasa percaya diri seorang wanita akan risiko dalam berinvestasi tidak setinggi para pria. Meski demikian, nyatanya ada beberapa wanita yang memiliki rasa percaya diri tinggi layaknya pria. Mereka berani menginvestasikan uangnya untuk mendapatkan keuntungan sekaligus mempersiapkan bekal pada hari tuanya. Siapa saja mereka? Berikut nama investor wanita yang sukses di dunia investasi dan cocok dijadikan panutan oleh wanita muda di luar sana. 7 Investor Wanita […]
Tag: yang
Kelebihan Kartu Kredit Digital yang Wajib Diketahui
Jika berbicara soal kartu kredit, instrumen pembayaran satu ini rasanya bukan hal yang asing lagi bagi sebagian besar masyarakat. Seiring zaman yang berkembang, kartu kredit jadi salah satu alat pembayaran alternatif yang banyak diminati. Alasannya tak lain karena manfaat yang ditawarkannya cukup banyak dan memudahkan nasabahnya. Jadi jangan heran jika banyak lembaga keuangan yang berlomba-lomba berinovasi dengan produk kartu kreditnya. Salah satunya dengan menghadirkan kartu kredit secara digital yang semakin memanjakan nasabahnya. Sekilas Tentang Kartu Kredit Digital Sebetulnya, kartu kredit secara […]
5 Hal yang Harus Dihindari Jika Ingin Sukses Berinvestasi
Mudahnya akses internet memungkinkan kita melakukan banyak hal, termasuk untuk berinvestasi. Kamu bisa dengan mudah melakukan investasi secara online pada berbagai instrumen yang menarik, seperti saham dan yang lainnya. Pada dasarnya, hal ini akan menjadi keuntungan tersendiri dan bisa membuat aktivitas investasi itu menjadi begitu praktis. Bukan hanya itu saja, transaksi penjualan dan pembelian investasi juga bisa berjalan dengan begitu mudah dan cepat. Namun di dalam prakteknya, investasi juga membutuhkan keahlian dan juga kesabaran. Keuntungan tidak bisa didapatkan secara instan, sebab dibutuhkan […]
Apa Saja Produk Tabungan dan Investasi yang Paling Menguntungkan?
Produk investasi punya karakteristik dasar yaitu investor tidak perlu bekerja dan cukup menanamkan modalnya saja, punya prinsip makin tinggi risiko, makin besar imbal baliknya. Tabungan punya karakteristik, imbal balik kecil, orang yang menabung cukup menyimpan uangnya saja sambil menunggu bunga hasil tabungan tersebut. Di luar konsep tersebut, masuk kategori bisnis. Jadi jangan tergiur investasi sementara Anda masih di suruh bekerja, misalnya mencari pelanggan, downline atau yang lainnya. Setelah memahami perbedaan mendasar tersebut, Anda juga harus pintar memilih produk tabungan yang sesuai dengan tujuan keuangan. Jika salah […]
Koperasi, Pengertian, Jenis, Fungsi, Prinsip dan Keuntungannya yang Perlu Kamu Ketahui
Anda pasti pernah mendengar nama koperasi. Berbeda dengan badan usaha pada umumnya, koperasi dimiliki dan dikelola oleh anggotanya sendiri. Tujuannya tidak lebih dari memenuhi kebutuhan bersama, terutama pada bidang ekonomi. Koperasi juga dipahami sebagai badan hukum yang didirikan berdasar asas kekeluargaan. Menganut prinsip ekonomi kerakyatan, dibentuknya sebuah koperasi bertujuan untuk mensejahterakan para anggotanya. Jadi, seluruh keuntungan yang didapat oleh koperasi akan dikelola untuk kemajuan kinerja koperasi dan dibagikan pada anggota aktif. Siapapun dapat mendirikan sebuah koperasi, baik perorangan maupun badan hukum. […]
Bunga Acuan BI Turun, Investasi Manakah yang Sebaiknya Dipilih?
Menahan selama kurang lebih 9 bulan lamanya, Bank Indonesia (BI) mau tak mau mengubah suku bunga acuan. Dalam waktu dua bulan, BI telah turunkan bunga acuan atau dikenal sebagai BI 7-day (Reverse) Repo Rate sebanyak dua kali. Dari 4,75% pada 20 Juli 2017 menjadi 4,50% pada 22 Agustus 2017. Kemudian berubah lagi dari 4,50% menjadi 4,25% pada 22 September 2017. Seperti yang diketahui bunga acuan atau suku bunga acuan BI atau dikenal sebagai BI 7-day Repo Rate adalah suku bunga kebijakan yang mencerminkan sikap kebijakan moneter yang diambil Bank […]
Jadi Lebih Enteng, Begini Tips Mengumpulkan Dana Rumah yang Optimal dan Sesuai Budget
Khususnya bagi yang sudah menikah dan memiliki keluarga sendiri, mempunyai rumah pribadi tentu menjadi salah satu tujuan finansial yang ingin dicapai sesegera mungkin. Hanya saja, karena harga properti yang terus mengalami kenaikan secara signifikan seiring berjalannya waktu, tidak sedikit orang harus berusaha ekstra keras untuk mewujudkan impian tersebut. Namun, asal dengan strategi yang tepat dan perjuangan tanpa henti, impian memiliki rumah sendiri pasti akan tercapai suatu saat nanti. Lalu, seperti apa cara agar bisa mengumpulkan cukup dana untuk membuat atau membeli rumah […]
Modus Situs Investasi Ilegal yang Diblokir Bappebti
Mengingat banyaknya modus investasi bodong yang terjadi belakangan ini, Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) telah memblokir kira-kira 954 situs investasi. Pemblokiran dilakukan lantaran situs tersebut tidak memiliki izin operasi dari Bappebti. Selain itu, terdapat pula beberapa modus investasi bodong yang dinilai dapat merugikan masyarakat luas. Modus Situs Investasi Ilegal yang Diblokir Bappebti Seperti apa modus penipuan tersebut? Berikut modus situs investasi ilegal yang perlu diwaspadai: 1. Menggunakan Robot Trading Modus situs investasi ilegal yang paling banyak digunakan adalah menggunakan robot trading dalam aktivitas investasi. Robot […]
5 Hal yang Harus Dihindari Jika Ingin Sukses Berinvestasi
Mudahnya akses internet memungkinkan kita melakukan banyak hal, termasuk untuk berinvestasi. Kamu bisa dengan mudah melakukan investasi secara online pada berbagai instrumen yang menarik, seperti saham dan yang lainnya. Pada dasarnya, hal ini akan menjadi keuntungan tersendiri dan bisa membuat aktivitas investasi itu menjadi begitu praktis. Bukan hanya itu saja, transaksi penjualan dan pembelian investasi juga bisa berjalan dengan begitu mudah dan cepat. Namun di dalam prakteknya, investasi juga membutuhkan keahlian dan juga kesabaran. Keuntungan tidak bisa didapatkan secara instan, sebab dibutuhkan […]
Investasi Unik yang Tidak Disangka Bernilai Tinggi Ketimbang Deposito
Investasi, istilah ini makin populer dalam kamus finansial manusia modern. Bagaimana tidak, dengan ber-investasi orang bisa menyiapkan masa depan keuangannya dengan lebih baik. Beberapa orang bahkan berpikir, tanpa investasi tidaklah mungkin bisa mewujudkan mimpi besar di masa yang akan datang. Apa saja sih bentuk investasi yang cocok untuk persiapan masa depan tersebut? Ada banyak pilihan, mulai dari investasi konvensional produk perbankan seperti deposito, tabungan berjangka, sampai dengan investasi modern dalam bentuk surat berharga seperti misalnya saham, reksadana, forex, maupun logam mulia, emas dan sebagainya. […]
Pilihan Investasi Menguntungkan yang Bisa Kamu Mulai Lakukan
Investasi Menguntungkan, Tidak Perlu Dimulai dengan Modal Besar Sukses di usia muda, jadi kaya dan punya banyak uang. Selanjutnya mau dikemanakan uang tersebut, beberapa mungkin menjawab ditabung, membeli rumah tinggal, mobil atau kendaraan lain, atau yang lebih ekstrem membeli kesenangan yang tertunda. Semua sah-sah saja untuk orang muda apalagi yang telah merasakan susahnya mencari uang dan menggapai impian. Kira-kira investasi apa saja yang cenderung membawa keuntungan selama tahun 2017 ini? Berikut ini rangkumannya. 1. Emas Sudah dari dulu emas dikenal sebagai salah […]
Koperasi, Pengertian, Jenis, Fungsi, Prinsip dan Keuntungannya yang Perlu Kamu Ketahui
Anda pasti pernah mendengar nama koperasi. Berbeda dengan badan usaha pada umumnya, koperasi dimiliki dan dikelola oleh anggotanya sendiri. Tujuannya tidak lebih dari memenuhi kebutuhan bersama, terutama pada bidang ekonomi. Koperasi juga dipahami sebagai badan hukum yang didirikan berdasar asas kekeluargaan. Menganut prinsip ekonomi kerakyatan, dibentuknya sebuah koperasi bertujuan untuk mensejahterakan para anggotanya. Jadi, seluruh keuntungan yang didapat oleh koperasi akan dikelola untuk kemajuan kinerja koperasi dan dibagikan pada anggota aktif. Siapapun dapat mendirikan sebuah koperasi, baik perorangan maupun badan hukum. […]