Anggota Komisi VI DPR RI Ahmad Labib menyoroti maraknya peredaran durian ilegal asal Malaysia yang masuk ke Indonesia melalui sejumlah jalur, terutama Batam, Riau, dan Jakarta. Ia menyebut praktik ini merugikan petani lokal serta mengancam stabilitas harga durian dalam negeri. “Setiap harinya tercatat ada ratusan koli durian ilegal yang masuk ke pasar kita. Praktik ini sangat merugikan petani lokal dan mengancam keberlangsungan usaha mereka. Barang-barang yang masuk 100 persen ilegal,” kata Ahmad Labib dalam keterangannya di Jakarta, Minggu (12/10/2025). Labib […]
Tag: uncategorized
STQH ke-28 di Kendari Jadi Ajang Pemprov Jawa Tengah Tingkatkan Kualitas SDM Qur’ani
Gemuruh lantunan ayat suci mengalun di langit Kendari, Sulawesi Tenggara. Di tengah semarak Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadis (STQH) Nasional ke-28 tahun 2025, Jawa Tengah hadir bukan sekadar sebagai peserta, tetapi untuk menunjukkan kualitas sumber daya manusia (SDM) yang berpegang teguh pada nilai-nilai Al-qur’an (Qur’ani). “Bagi Jawa Tengah, gelaran ini adalah ajang untuk peningkatan sumber daya manusia,” kata dia Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Setda Provinsi Jawa Tengah, Iwanuddin Iskandar saat menghadiri Pembukaan STQH ke – 28 di Alun-alun Tugu […]
Husein Gaza: Prabowo Harus Kawal Gencatan Senjata hingga Palestina Merdeka
Ribuan warga yang mengikuti aksi bela Palestina bertajuk “Indonesia Tolak Genosida” di kawasan Patung Kuda, Monas, Jakarta Pusat, pada Minggu (12/10/2025), menyerukan agar pemerintah Indonesia mengawal pelaksanaan gencatan senjata antara Palestina dan Israel. “Kami meminta Presiden Prabowo ikut mengawal gencatan senjata ini sampai tuntas,” kata orator aksi, Husein Gaza, di tengah massa aksi yang memadati area sekitar Monas. Ia menyampaikan apresiasi atas langkah Presiden Prabowo Subianto yang aktif mendorong penghentian kekerasan di Palestina. Namun, Husein menilai perjuangan tersebut belum selesai hingga Palestina benar-benar meraih […]
Mobil Sri Sultan HB X Tanpa Pengawalan Viral, Pemandangan Jadi Teladan Bagi Warga
Jakarta – Sebuah video yang viral di media sosial memperlihatkan mobil Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Sri Sultan Hamengku Buwono X, berhenti di lampu merah tanpa pengawalan, sementara rombongan kendaraan diduga pejabat menyalip dari sisi kanan. Koordinator Substansi Humas Setda DIY, Ditya Nanaryo Aji, membenarkan kendaraan AB 10 NDX itu milik Sultan dan peristiwa terjadi pada 8 Oktober 2025 saat Sultan mendampingi kunjungan Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan (AHY) di Gunungkidul. Namun, pihak Menko Infra menegaskan rombongan yang […]
Akademisi UII Sebut Putusan Tipikor Thomas Lembong Mengandung Miscarriage of Justice
Jakarta – Enam dosen Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia (UII) menilai putusan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) terhadap mantan Menteri Perdagangan Thomas Trikasih Lembong sebagai bentuk miscarriage of justice. Pernyataan ini disampaikan dalam Sidang Eksaminasi Putusan Perkara TPK Nomor 34/PID.SUS-TPK/2025/PNJK.PST, Sabtu (11/10/2025). Juru bicara akademisi, M Arif Setiawan, menyatakan putusan majelis hakim tidak menciptakan keadilan karena tidak berdasarkan fakta hukum dan pertimbangan objektif. Menurutnya, ada beberapa alasan: Arif menambahkan, seharusnya perkara ini dihentikan dan putusan bersifat abusili, sehingga tidak perlu […]
Rutan Kelas IIB Serang Bersih dari Narkoba Usai Razia Menyusul Kasus Ammar Zoni
Serang – Menyusul penangkapan artis Ammar Zoni yang mengedarkan narkoba jenis sabu dan ganja sintesis dari dalam Rutan Salemba, Rutan Kelas IIB Serang, Banten, melakukan razia menyeluruh di 14 kamar tahanan. Hasil penggeledahan menunjukkan tidak ditemukan narkoba maupun handphone. Kepala Kanwil Ditjen Pemasyarakatan Banten, M. Ali Syeh Banna, menyatakan razia dilakukan untuk memastikan keamanan dan mencegah peredaran barang terlarang di rutan. Barang yang ditemukan hanyalah gunting kuku, korek, gelang, dan alat pemanas air. Pemeriksaan tamu dan titipan juga diperketat. Razia […]
Viral Mobil Gubernur DIY Tanpa Pengawalan, Sultan HB X Jadi Teladan Berkendara
Jakarta – Investor real estat ternama Grant Cardone kembali menarik perhatian publik setelah memprediksi harga Bitcoin (BTC) bisa mencapai USD 1 juta per koin atau sekitar Rp16,58 miliar pada tahun 2030. Ia juga memperingatkan risiko besar bagi investor yang menjual aset kripto terlalu cepat. Melalui unggahan di Telegram, pendiri Cardone Capital itu mengungkap strategi investasi hibrida yang memadukan real estat dan aset kripto sebagai cara menyeimbangkan pertumbuhan serta risiko jangka panjang. Strategi ini memanfaatkan arus kas dari properti untuk membeli […]
PON Bela Diri 2025 Resmi Dibuka di Kudus dengan Pertunjukan Silat Megah
Jakarta – Pekan Olahraga Nasional (PON) Bela Diri 2025 resmi digelar untuk pertama kalinya di Kota Kudus, Jawa Tengah, Sabtu (11/10/2025). Seremoni pembukaan berlangsung di Djarum Arena Kaliputu dan Alun-alun Simpang Tujuh, menghadirkan pertunjukan seni bela diri dan budaya yang memukau. Acara dihadiri Ketua KONI Pusat Letjen TNI (Purn) Marciano Norman, Bupati Kudus Sam’ani Intakoris, Deputi II Kemenpora Raden Isnanta, serta Ketua Panitia PON Bela Diri Ryan Gozali. Ribuan warga memadati pusat kota untuk menyaksikan atraksi silat oleh Yayan Ruhian […]
Kapal Pengangkut Mendarat, Stok BBM Pertalite dan Pertamax di Timika Kembali Pulih
Liputan6.com, Jakarta Pertamina Patra Niaga Regional Papua Maluku memastikan kapal pengangkut Pertalite dan Pertamax sudah masuk ke Terminal BBM Timika. Selain untuk menjaga stok, hal ini untuk menjamin ketersediaan pasokan Pertalite dan Pertamax di Timika. “Kondisi stok berangsur membaik, kami juga lakukan tambahan pasokan ke SPBU. Kami mengimbau kepada masyarakat untuk tidak melakukan pembelian berlebih sesuai kebutuhan,” jelas Area Manager Communication Relations & CSR Papua Maluku, Ispiani Abbas dalam keterangannya, Rabu (8/10/2025). Saat ini, pasokan BBM jenis gasoline yakni Pertalite […]
Truk Tangki BBM di SPBU Kemanggisan Jakbar Terbakar, Tak Ada Korban Jiwa
Liputan6.com, Jakarta Sebuah truk tangki BBM yang tengah parkir di area SPBU Jalan Kemanggisan Utama Raya, Jakarta Barat, terbakar pada Sabtu (11/10/2025) dini hari Menanggapi hal tersebit, Pertamina langsung memberikan respons cepat untuk menangani insiden kebakaran mobil tangki di SPBU Kemanggisan Utama Raya, Jakarta Barat tersebut. “PT Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Barat (JBB) menerima informasi insiden kebakaran yang terjadi pada Sabtu, 11 Oktober 2025 sekitar pukul 03.45 WIB di SPBU 3411403, Jl. Kemanggisan Utama Raya, Jakarta Barat,” kata […]
Wisata Malam di Ragunan Mulai Dibuka Hari Ini, Simak Jam Operasional dan Cara Beli Tiketnya!
Liputan6.com, Jakarta – Wisata malam di Taman Margasatwa Ragunan (TMR) akan mulai diuji coba pada Sabtu malam (11/10/2025). Lewat program ini, pengunjung bisa menikmati suasana kebun binatang di malam hari mulai pukul 18.00 hingga 21.00 WIB. Kepala Humas Taman Margasatwa Ragunan, Wahyudi Bambang, mengatakan pengunjung hanya dapat mengakses masuk melalui Pintu Utara Ragunan. Sementara itu, Pintu Barat akan ditutup selama kunjungan malam berlangsung. “Kunjungan Ragunan Zoo Malam dimulai pukul enam sore. Pengunjung hanya bisa masuk lewat Pintu Utara karena Pintu […]
Yamaha Gelar Pelatihan Off-Road, WR155 dan YZ125X Jadi Senjata Utama
Liputan6.com, Jakarta – Yamaha Indonesia menggelar event seru bertajuk BLU CRU Yamaha Off-Road Skill Up yang digelar pada 10 Oktober 2025 lalu di Grand Wisata Cibereum National Motocross Circuit, Bekasi, Jawa Barat, Jumat (10/10/2025). Mengusung semangat “Enjoy, Skill Up, dan Connect” yang menjadi identitas program BLU CRU Yamaha, ajang ini mengajak para peserta dari kalangan media nasional dan blogger untuk menjajal langsung performa Yamaha WR155 dan debut perdana YZ125X di lintasan off-road. Menurut Rifki Maulana, Manager PR, YRA & Community […]












