Harry Maguire jadi incaran 3 klub Italia di bursa transfer. Dia bisa bertemu dengan mantan rekan setimnya di Manchester United andai pindah ke Serie A.Kontrak Maguire di MU habis pada musim panas 2026. Sejauh ini belum ada pembahasan perpanjangan kerja sama untuk pemain berusia 32 tahun itu. Tidak hanya itu, Maguire juga jarang mendapat menit bermain di MU. Dia baru tampil 10 kali di semua kompetisi, mayoritas sebagai pemain pengganti. MU masih punya Lisandro Martinez, Leny Yoro, Matthijs de Ligt, […]
Tag: uncategorized
Tuchel Ungkap Kriteria Masuk Skuad Piala Dunia, Bukan Cuma Soal Bakat
Manajer Timnas Inggris Thomas Tuchel membeberkan kriteria pemain yang akan ia panggil untuk Piala Dunia 2026. Tuchel tidak hanya akan melihat kemampuan pemain di atas lapangan.Inggris tergabung di Grup L Piala Dunia 2026. The Three Lions akan bersaing dengan Kroasia, Ghana, dan Panama. Bersama Tuchel, Inggris hanya akan memainkan dua laga uji coba sebelum tampil di Piala Dunia 2026. Mereka akan melawan Uruguay dan Jepang pada bulan Maret. Dalam beberapa kesempatan sebelumnya, Tuchel tidak ragu untuk tidak memanggil sejumlah pemain […]
Miliano Jonathans Berharap Dapat Banyak Menit Bermain di Excelsior
Miliano Jonathans berharap mendapatkan lebih banyak menit bermain di klub barunya Excelsior Rotterdam. Sebelumnya, ia tak banyak bermain di FC Utrecht.Pemain Timnas Indonesia Miliano Jonathans resmi merapat ke klub Eredivisie, Excelcior Rotterdam. Excelsior mengumumkan transfer Jonathans lewat situs resmi klub, Jumat (16/1/2026). Pemain 21 tahun ini didatangkan Excelsior dengan status pinjaman hingga akhir musim dari Utrecht. Jonathans dipinjamkan ke Excelsior setelah kesulitan mendapatkan menit bermain di Utrecht musim ini. Pria keturunan Depok ini total telah mengemas 19 penampilan untuk Utrecht […]
PSG Vs Lille : Dembele Brace, Les Parisiens Menang 3-0
Paris Saint-Germain menjamu Lille dalam lanjutan Ligue 1 Prancis. Les Parisiens berhasil merebut tiga poin.PSG vs Lille berlangsung di Parc des Princes, Sabtu (17/1/2026) dini hari WIB. Pasukan Luis Enrique menang 3-0. Lille hampir merobek gawang PSG di menit pertama. Bola tembakan Olivier Giroud dari luar kotak penalti cuma mengenai tiang. PSG berhasil memimpin 1-0 di menit ke-13. Ousmane Dembele merobek gawang Lille lewat tembakan dari luar kotak penalti. Dembele mencetak brace di paruh kedua, yang tepatnya pada menit ke-64. […]
Bek Incaran MU Memang Mau Main di Klub Besar
Manchester United dikabarkan mengincar bek baru. Pemain incaran Setan Merah, Murillo, memang mau bermain di klub besar.Bersama Nottingham Forest, Murillo, mencuri perhatian. Bek berusia 23 tahun itu sudah bermain 21 kali di semua ajang untuk The Forest dengan sumbangan satu gol. Dalam catatan Whoscored, Murillo sudah tampil 1.281 menit di Liga Inggris. Dia melakukan 1,7 tackle, 1,5 intersep, melanggar 0,9 kali rata-rata setiap pertandingan. MU mencari bek tengah baru sebagai persiapan mencari pengganti Harry Maguire. Kontrak Maguire dengan The Red […]
Seskab Teddy Terima Ketua Kadin, Bahas Program MBG hingga Kunjungan Prabowo ke Inggris
Liputan6.com, Jakarta – Sekretaris Kabinet (Seskab) Teddy Indra Wijaya menerima Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia, Anindya Bakrie di Kantor Sekretariat Kabinet, Kamis (15/1/2026). Teddy mendengarkan laporan sekaligus berdiskusi mengenai prioritas program Kadin tahun 2026, termasuk hasil Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Kadin. Teddy menyampaikan pertemuan tersebut turut membahas soal program Quick Win Kadin 2025. Mulai dari, Makan Bergizi Gratis (MBG), Pemeriksaan Kesehatan Gratis (PKG), serta pembangunan Rumah bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR). “Selain itu, dibahas pula dukungan Kadin […]
GMNI Tegaskan Bencana Ekologis Akibat Ketimpangan Kebijakan
Liputan6.com, Jakarta – Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) kubu Sujahri Somar menyoroti krisis lingkungan dan bencana yang terjadi di sejumlah wilayah Indonesia, termasuk di Sumatra, bukan hanya sekedar peristiwa alam tapi ada karena ketimpangan relasi antara manusia dan kebijakannya. “Bencana ekologis hari ini adalah cermin dari pembangunan yang mengabaikan daya dukung lingkungan dan keselamatan rakyat. Ketika eksploitasi dilegalkan atas nama investasi dan pertumbuhan, rakyat kecil selalu menjadi korban pertama dan terdengar paling terakhir,” kata Sujahri dalam keterangannya, Kamis (15/1/2026). Pihaknya […]
1.790 Pasukan Oranye Disiagakan Tangani Sampah di 25 Titik Rawan Banjir Jakarta
Liputan6.com, Jakarta – Sebanyak 1.790 Pasukan Oranye atau penyedia Jasa Lainnya Perorangan (PJLP) disiagakan untuk menangani sampah di 25 lokasi rawan banjir di Jakarta. Hal ini sebagai upaya kesiapsiagaan sekaligus bagian dari antisipasi menghadapi potensi curah hujan tinggi pada periode Januari hingga Februari 2026. “Fokus kami memastikan sampah tidak menumpuk, saluran air tetap berfungsi optimal, dan lingkungan warga terdampak banjir dapat segera dibersihkan secara cepat dan terkoordinasi,” ujar Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta, Asep Kuswanto di Jakarta, dikutip […]
Kunjungan Anggota DPR Jazuli Juwaini dan Salurkan Bantuan Langsung untuk Korban Banjir Serang
Liputan6.com, Jakarta – Anggota DPR Daerah Pemilihan (Dapil) Banten II Jazuli Juwaini turun langsung mengunjungi dan menyalurkan bantuan kepada masyarakat terdampak banjir di sejumlah titik wilayah Kabupaten Serang dan Kota Serang, menyusul banjir yang terjadi akibat curah hujan tinggi dan kondisi infrastruktur yang rawan. Dalam kunjungannya, Jazuli menyambangi permukiman warga yang terendam banjir, berdialog langsung dengan masyarakat terdampak, ketua lingkungan, serta aparat pemerintah setempat. Ia juga berkoordinasi dengan Bupati Serang, Ratu Rachmatuzakiyah, yang di saat bersamaan turun di lokasi, guna […]
Atasi Banjir Langganan di Tangerang, Pemkab Rencanakan Bangun Pintu Air di Sungai Cidurian
Liputan6.com, Jakarta – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang akan melakukan koordinasi dengan Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) untuk pembangunan pintu air di aliran Sungai Cidurian. Upaya ini bertujuan mengatasi banjir langganan yang kerap melanda kawasan Perumahan Taman Cikande, Jayanti. Bupati Tangerang, Moch Maesyal Rasyid, menjelaskan bahwa berdasarkan kajian dan pemantauan, banjir yang sering terjadi di sekitar Desa Cikande disebabkan luapan Sungai Cidurian. “Untuk pintu air kita koordinasi dengan BWS, tapi nanti yang lebih cepat adalah terkait dengan permohonan pintu air ini,” […]
Polri Tangkap Buron Internasional Kasus Pembunuhan Sadis Asal Rumania di Bali
Liputan6.com, Jakarta – Tim gabungan Divisi Hubungan Internasional Kepolisian Negara Republik Indonesia melalui Set NCB Interpol Indonesia bersama Polda Bali, Polresta Denpasar, dan Polres Gianyar menangkap buron internasional kasus pembunuhan asal Rumania, Zuleam Costinel Cosmin (33). Penangkapan dilakukan di kawasan Kerobokan, Kabupaten Badung, Bali. Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Bali Komisaris Besar Polisi Ariasandy membenarkan penangkapan terhadap subjek red notice tersebut pada Kamis (15/1/2026). “Tersangka atas nama Zuleam Costinel Cosmin telah berhasil ditangkap pada tanggal 15 Januari 2026 di wilayah […]
Waspada Potensi Cuaca Ekstrem Intai Wilayah Banten 17-22 Januari 2026
Liputan6.com, Jakarta – Balai Besar Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BBMKG) Wilayah II mengeluarkan peringatan dini cuaca terkait potensi hujan lebat hingga sangat lebat disertai risiko banjir pesisir atau rob di wilayah Provinsi Banten. Potensi cuaca ekstrem tersebut diperkirakan terjadi pada periode 17–22 Januari 2026. Kepala BBMKG Wilayah II, Hartanto, menjelaskan bahwa kondisi cuaca ekstrem ini dipengaruhi sejumlah faktor atmosfer, di antaranya penguatan Monsun Asia, anomali suhu muka laut, serta keberadaan bibit Siklon Tropis 96S. “Berdasarkan analisis, potensi hujan lebat hingga […]














