Toprak Razgatlioglu akan memulai debutnya di MotoGP 2026 bersama Pramac Yamaha, menggantikan Miguel Oliveira dan akan tanding dengan Jack Miller. Juara World Superbike dua kali ini menantikan duel melawan Marc Marquez, yang ia anggap legenda dan panutan. “Bertarung dengannya di lintasan adalah mimpi bagi saya,” kata Toprak. Ia terinspirasi dari kebangkitan Marquez pasca-cedera serius. Tes pramusim MotoGP 2026 dimulai di Malaysia (3–5 Februari) dan Thailand (21–22 Februari), menjadi panggung bagi Toprak beradaptasi dengan motor MotoGP. Debutnya diprediksi jadi salah satu […]
Tag: toprak
Jelang MotoGP 2026, Toprak Razgatlioglu Panaskan Mesin dengan Ikut Ajang Pencarian Bakat
Liputan6.com, Jakarta – Debutan MotoGP 2026 Toprak Razgatlioglu secara mengejutkan tampil dalam sebuah ajang pencarian bakat populer O Ses Turkiye, yang merupakan adaptasi dari The Voice. Pembalap berusia 29 tahun yang baru saja mengamankan gelar juara dunia World Superbike ketiga sepanjang karier, keluar sejenak dari zona nyaman lintasan balap untuk menjajal atmosfer berbeda. Dikenal sebagai pembalap yang sangat bernyali di sirkuit, Razgatlioglu hadir sebagai penyanyi solo dan menunjukkan sisi lain kepribadian yang jarang terlihat oleh publik. Penampilan Razgatlioglu di atas […]
Toprak Razgatlioglu Tak Sabar Duel dengan Marc Marquez di MotoGP 2026
Toprak Razgatlioglu mengungkapkan antusiasme jelang debutnya di MotoGP 2026 bersama tim satelit Yamaha, Prima Pramac Racing. Pembalap Turki berusia 28 tahun itu tak sabar bertarung melawan legenda hidup MotoGP, Marc Marquez, yang menurutnya akan menjadi mentor tak langsung dalam proses adaptasinya. “Marc adalah juara luar biasa. Dia telah melewati cedera parah dan pantas memimpin kejuaraan saat ini. Saya tak sabar menghadapinya,” ujar Toprak, Rabu (6/8/2025). Toprak mengaku memiliki hubungan baik dengan Marquez, bahkan sering berkomunikasi lewat telepon. Selain Marquez, ia […]



