Ada dua kabar gembira terkait Bahan Bakar Minyak yang dijual oleh Stasiun Pengisian Bahan Bakar (SPBU) Swasta Vivo. Berita pertama adalah jenis RON 92 telah tersedia kembali dan kedua adanya penurunan harga. BBM Vivo jenis RON 92 milik SPBU Vivo, Revvo 92, telah kembali tersedia setelah sempat menghilang dari pasaran sejak pertengahan Oktober 2025. Manajemen Vivo mengumumkan kabar gembira ini melalui akun Instagram resminya. “Kabar gembira! Yang ditunggu sudah kembali! Kini, BBM Revvo 92 sudah tersedia kembali di SPBU Vivo secara bertahap mulai hari ini,” […]

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menggelar Job Fair Penyandang Disabilitas Tahun 2025 di Taman Ismail Marzuki (TIM), Cikini Raya, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (3/11/2025). Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung sebagai bagian dari kegiatan rangkaian peringatan Hari Disabilitas Internasional yang bakal berlangsung pada 3 Desember 2025. Pramono menegaskan, komitmen Pemprov DKI untuk menciptakan ekosistem ketenagakerjaan yang inklusif dan berkeadilan bagi penyandang disabilitas. Ia menyebutkan, Jakarta menjadi salah satu kota yang memberikan perhatian khusus kepada kelompok disabilitas melalui berbagai kebijakan […]