Dunia properti Indonesia berduka. The Ning King, pendiri Argo Manunggal Group dan pemilik mayoritas PT Alam Sutera Realty Tbk, meninggal dunia pada Minggu (2/11) di usia 94 tahun. Dilahirkan pada 20 April 1931, The Ning King memulai bisnisnya di sektor tekstil pada 1949 sebelum melebarkan sayap ke properti. Di bawah kepemimpinannya, Alam Sutera Township tumbuh menjadi salah satu proyek properti terbesar di Indonesia. Manajemen Alam Sutera menyampaikan belasungkawa melalui akun resmi Instagram mereka, berharap keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan dan […]

Jakarta, 12 September 2025 – Setelah sukses pada penjualan tahap pertama dan serah terima unit Juni lalu, Alam Sutera resmi meluncurkan tahap kedua proyek hunian mewah The Gramercy. Hunian ini hadir dengan penyegaran fasad melalui konsep facelift menggunakan marmer impor, menghadirkan nuansa lebih elegan dan refined. Marketing Director Alam Sutera, Lilia S. Sukotjo, menyebut The Gramercy bukan sekadar rumah, melainkan “Legacy of Privilege” yang menawarkan kualitas hidup lebih tinggi. Perubahan desain ini juga menyesuaikan dengan tren pembeli baru, yang kini […]

TANGERANG — Hujan deras yang mengguyur Kota Tangerang pada Minggu (6/7/2025) menyebabkan genangan banjir di sejumlah titik, termasuk pusat perbelanjaan IKEA Alam Sutera di Kelurahan Kunciran, Kecamatan Pinang. Dalam video yang diunggah akun Instagram @tangkot24jam, tampak genangan air memenuhi area parkir IKEA. Sebuah foto lainnya menunjukkan lantai bawah gedung juga terendam banjir. Salah satu pengunjung, Nethania (25), warga Jakarta Barat, mengaku terjebak di dalam gedung setelah berbelanja selama satu jam. Saat tiba pukul 16.00 WIB, lantai basement hanya becek. Namun, […]