Untuk yang memiliki rekening tabungan atau pernah mengajukan pinjaman ke bank, pasti tidak asing dengan istilah bunga bank. Sebagai nasabah atau debitur bunga bank bisa menjadi 2 fungsi yaitu keuntungan atau kewajiban. Tapi apa yang dimaksud dengan bunga bank sebagai keuntungan dan sebagai kewajiban. Berikut pengertian dari bunga bank yang harus diketahui, termasuk fungsi dan jenis-jenisnya. Pengertian Bunga Bank Istilah ini bisa merujuk pada sebuah bentuk balas jasa yang diberikan bank kepada nasabahnya. Namun, bisa diartikan berbeda tergantung dari sudut […]
Tag: situs judi online terpercaya
Jumlah Ideal Dana Darurat, Cara Menyiapkan dan Menyimpannya
Dana darurat menjadi hal yang penting untuk disiapkan di dalam keuangan. Pengadaan dana darurat ini bahkan harus diupayakan dengan sesegera mungkin. Dana ini akan menjadi penopang keuangan, jika sewaktu-waktu terjadi resiko keuangan yang memungkinkan kamu kehabisan atau bahkan kekurangan uang. Jika melihat kebutuhannya, maka semakin cepat menyiapkan dana darurat ini, maka akan semakin baik. Pada dasarnya, kesadaran untuk menyiapkan dana darurat terbilang masih rendah. Kebanyakan orang bahkan mengabaikan kebutuhan yang satu ini, meskipun memiliki kegunaan yang sangat penting di dalam […]
6 Cara Melindungi Keuangan Dari Biaya Medis Tak Terduga
Pepatah mengatakan, kesehatan itu mahal harganya. Tak hanya menghambat aktivitas dan produktifitas dalam pekerjaan. Masalah kesehatan juga akan berefek pada rencana finansial. Dalam hidup, segala sesuatu memang dapat terjadi, terluka atau mengidap penyakit, dan apapun yang bisa mengubah hidup kita. Tapi, ada hal yang bisa dilakukan agar bahaya penyakit tak serta merta merugikan secara finansial. Sehingga kamu bisa menghadapinya dan kemudian menjalani proses penyembuhan untuk menjadi manusia yang sehat. Nah, apa saja yang bisa dilakukan untuk agar keuangan siap menghadapi masalah […]
Mau Untung? Terapkan Cara Investasi Saham Ala Wall Street Ini
Kamu yang sudah berkecimpung di dunia saham, pasti sudah tidak asing lagi dengan nama Wall Street. Ya, Wall Street adalah nama sebuah jalan tempat dimana New York Stock Exchange berlokasi. Selain itu, Wall Street sudah dianggap sebagai pusat komunitas keuangan berkumpul, seperti pasar modal, sekuritas, bank raksasa, dan perusahaan peminjaman di Amerika Serikat. Pertanyaannya, mengapa harus Wall Street? Mengapa tidak istilah Stock Exchange dari negara lain? Simak penjelasannya di bawah ini sekaligus cara investasi saham ala-ala Wall Street. Mengapa Ala […]
Pengertian Rekening Koran, Fungsi, dan Cara Mengajukannya
Sebagian dari kamu pasti pernah melihat atau mendengar tentang istilah rekening koran yang berkaitan dengan perbankan. Rekening koran bisa saja diminta oleh perusahaan tempat kamu bekerja atau untuk syarat mendapatkan visa ke luar negeri. Apa sebenarnya maksud dan manfaat dari rekening koran itu? Bagaimanakah cara mengajukannya di bank? Yuk, simak penjelasannya. Apa Itu Rekening Koran? Apakah kamu tahu kalau rekening koran merupakan sebuah istilah Bahasa Belanda, yaitu courant. Pengertian rekening koran adalah ringkasan transaksi keuangan secara menyeluruh dari suatu rekening, dapat berupa rekening milik individu maupun rekening milik badan usaha. […]
Liburan Pakai Investasi Reksa Dana? Ini Tipsnya
Faktanya, seseorang yang pekerja keras sekalipun membutuhkan liburan untuk melepas penat. Tidak melulu ke luar negeri, liburan di dalam negeri atau di dalam kota, seperti staycation sudah cukup. Yang menjadi permasalahan adalah dana. Jika dana tidak mencukupi, rencana liburan bisa batal total. Agar rencana liburan terlaksana, kamu bisa pertimbangkan untuk investasi reksa dana dari sekarang. Mau tau tipsnya? Simak poin-poin berikut ya. 1. Memilih Destinasi Pertama-tama, tentukan terlebih dahulu destinasi liburan. Destinasi sangat mempengaruhi besarnya pengeluaran. Semakin jauh destinasi, semakin besar pula […]
7 Strategi Trading Saat Kondisi Pasar Tak Menentu
Trading merupakan aktivitas jual beli saham dalam jangka pendek untuk memperoleh sejumlah keuntungan. Banyak anak muda melakukannya untuk menambah pemasukan setiap bulan. Sayangnya, jumlah yang diperoleh tidak dapat diprediksi karena tidak menentunya kondisi pasar. Untuk mengatasi kondisi seperti ini, diperlukan strategi trading yang pas agar uang yang diinvestasikan bertumbuh. Ini dia beberapa strategi yang bisa diterapkan saat terjun ke dunia trading. 1. Manfaatkan Average Down Average down merupakan strategi investasi dimana pembelian saham dilakukan saat harganya mengalami penurunan. Strategi ini membantu dalam meminimalisir kerugian atas menurunnya […]
Kriteria dan Pilihan Kredit Multiguna Terbaik
Bagi kamu yang sedang mengalami masalah finansial dan membutuhkan dana relatif besar, kredit multiguna (KMG) bisa jadi solusi. Contohnya saja untuk merenovasi rumah, biaya pendidikan anak, modal usaha, atau mungkin untuk tambahan biaya pernikahan dan dana liburan. Kredit multiguna adalah salah satu produk perbankan yang memberikan fasilitas pinjaman. Di mana peminjam (debitur) harus memberikan agunan atau jaminan, seperti sertifikat tanah atau rumah, BPKB motor atau mobil, dan lainnya. Dengan begitu, besaran pinjaman yang akan diperoleh disesuaikan dengan taksiran harga barang atau properti yang dijadikan jaminan tersebut. Bagaimana syarat mengajukan kredit multiguna? Biasanya tergantung kebijakan masing-masing bank. […]
5 Bisnis yang Bisa Dicoba Generasi Milenial
Bagi yang ingin berbisnis, adakah yang punya rencana masuk sektor kuliner? Bidang yang satu ini sepertinya tetap menjadi primadona bagi para pebisnis. Tidak hanya bagi pemula, nyatanya pebisnis ulung pun masih tertarik mencoba peruntungan di dunia kuliner. Bisnis kuliner bisa dikatakan sebagai bisnis yang tidak ada matinya. Pangsa pasarnya luas dan beragam. Peluang bisnisnya pun terbuka lebar. Banyak faktor yang menjadikan kuliner sebagai incaran para pebisnis. Tentunya karena kuliner adalah kebutuhan pokok bagi manusia. Setiap hari butuh makanan. Apalagi di […]
Trik Investasi Reksa Dana yang Untungnya Besar
Reksa dana merupakan instrumen investasi yang paling digemari para pemula. Selain risikonya yang lebih kecil, modal untuk berinvestasi reksa dana sendiri cukup terjangkau. Cuma dengan Rp500 ribu saja, seseorang bisa membeli produk reksa dana yang sesuai keinginannya. Meski begitu, reksa dana bukanlah investasi yang memberikan keuntungan terbesar. Besarnya keuntungan biasanya mengikuti potensi kerugian yang investor rasakan. Namun, ada beberapa trik investasi reksa dana yang dipastikan membuat keuntungan semakin besar. Apa saja? 5 Trik Investasi Reksa Dana yang Untungnya Besar 1. […]
Mengenal dan Memanfaatkan Kredit Cicilan 0%
Saat ini banyak sekali promo dari kartu kredit yang mengumbar cicilan 0% baik itu untuk produk fashion, elektronik hingga tiket pesawat. Ketika berbelanja di toko supermarket besar banyak dipasang standing banner promo program tersebur yang berukuran cukup besar. Sudah pasti ada banyak orang yang akan tertarik dengan promo tersebut, bahkan mungkin kamu sendiri. Kamu akan berpikir akan sangat menguntungkan jika membeli barang dengan harga cash tetapi pembayarannya bisa dicicil 12X tanpa ada tambahan sama sekali. Ini seperti membeli barang secara kredit, […]
5 Keuntungan yang Bisa Dinikmati dari Investasi Properti
Melakukan investasi di dalam keuangan merupakan salah satu cara untuk mengamankan masa depan keuangan itu sendiri. Ada banyak instrumen investasi yang bisa dijadikan pilihan, beberapa bahkan bisa diakses dengan modal kecil sekalipun. Namun jika memiliki dana yang cukup besar, berinvestasi dalam bentuk properti tentu bisa menjadi pertimbangan. Modal awal yang diperlukan untuk investasi properti memang terbilang besar, namun ini juga akan sebanding dengan potensi keuntungan yang bisa didapatkan. Jika dibandingkan dengan instrumen lainnya, investasi yang satu ini memang terbilang aman. Selain […]