Barcelona incar dua nama, jika nanti Hansi Flick habis baktinya. Mereka adalah Luis Enrique dan Mikel Arteta.Hansi Flick sudah jadi pelatih Barcelona sejak 2024. Kontraknya tiga tahun, sampai musim panas 2027. Di musim perdananya, Flick sukses sapu bersih titel domestik yakni trofi LaLiga, Copa Del Rey, dan Piala Super Spanyol. Di tahun 2026, pria berusia 60 tahun mengawali raihan trofi dengan menyabet Piala Super Spanyol. Dirangkum dari media-media Spanyol, Barcelona sejauh ini puas dengan Hansi Flick. Tak sekadar soal trofi, […]

Liverpool pulang dengan senyuman lebar dari kandang Marseille. Tidak cuma memetik tiga poin, The Reds juga diperkuat Mohamed Salah lagi.Salah absen sebulan lebih karena membela Timnas Mesir di Piala Afrika 2025, sebelum balik ke Liverpool awal pekan setelah duel kontra Nigeria di perebutan tempat ketiga. Selang dua hari, Salah sudah terlihat berlatih rekan-rekan setimnya jelang duel kontra Marseille di Matchday 7 Liga Champions, Kamis (22/1/2026) dini hari WIB. Penyerang 33 itu lantas dipasang sebagai starter bersama Florian Wirtz dan Hugo […]

Liputan6.com, Jakarta – Setiap tahun, sekitar 31 ribu orang meninggal dunia di jalan raya Indonesia, dengan kerugian ekonomi yang mencapai 3 persen dari Produk Domestik Bruto (PDB). Angka ini setara dengan total belanja nasional untuk sektor kesehatan dan menempatkan kecelakaan lalu lintas sebagai salah satu krisis keselamatan paling serius di Indonesia. “Catatan kami, 80% kecelakaan fatal di Indonesia melibatkan roda dua, dan dari 2/3 korban yang meninggal dunia ternyata tidak memiliki lisensi,” tegas Utusan Khusus Sekretaris Jenderal PBB untuk Keselamatan […]

Senegal ke Final Piala Afrika 2025 usai menyingkirkan Mesir. Lagi-lagi, Sadio Mane bikin Mohamed Salah patah hati.Duel Senegal vs Mesir digelar di Tangier Grand Stadium, Kamis (15/1/2026) dini hari WIB. Senegal tampil dominan dengan 11 attempts, empat di antaranya on goal. Mesir cuma bisa melepakan satu attempts on target dari total empat. Sadio Mane jadi pemecah kebuntuan setelah sepakannya menjebol gawang Mesir pada menit ke-78. Senegal menang 1-0 dan melaju ke final untuk bertemu tuan rumah Maroko. Sementara, Mesir harus […]

Mesir tersingkir di semifinal Piala Afrika 2025 usai dikalahkan Senegal. Mohamed Salah tampil memble di laga penting itu.Senegal vs Mesir tersaji di Ibn Batouta Stadium, Tanger, Kamis (15/1/2026) dini hari WIB. Laga berjalan alot, dengan Singa Teranga mendominasi jumlah peluang. Sejak babak pertama, Senegal bisa mengambil alih jalannya pertandingan. Dari penguasaan bola hingga jumlah peluang berhasil mereka kuasai. Gol akhirnya didapat Senegal di babak kedua. Sadio Mane jadi pahlawan usai sepakannya dari luar kotak penalti mengirim bola meluncur deras ke […]

Mohamed Salah sudah lewati rekor Didier Drogba, kini duduk di peringkat keempat top skor pemain Afrika sepanjang masa. Salah butuh 14 gol lagi!Mohamed Salah terbaru bawa Mesir ke perempatfinal Piala Afrika. Salah bikin gol, bawa Mesir menang atas Benin 3-1 lewat extra time. Dalam daftar top skor pemain Afrika sepanjang masa dengan gol yang dihitung di turnamen internasional, Mohamed Salah sudah geser Didier Drgoba. Salah sudah kemas 66 gol, lewati Drogba dengan 65 gol. Salah duduk di peringkat keempat. Salah […]

Juventus hendak membawa pulang winger Liverpool Federico Chiesa pada bursa transfer musim dingin kali ini. Namun mulus tidaknya kepindahan tersebut bergantung pada kejelasan nasib Mohamed Salah di Anfield.Dirangkum Football Italia pada Selasa (6/1/2026), Chiesa takkan dilepas Liverpool andai Salah cabut di Januari. The Reds tampak tak mau langsung kehilangan dua pemain depan sekaligus. Apalagi Chiesa juga dinilai oleh manajer Arne Slot mampu dimainkan sebagai penyerang tengah. Dengan cedera yang dialami Alexander Isak dan Hugo Ekitike saat ini, peran Chiesa menjadi […]

Tiga anggota Polsek Parungpanjang dicopot dari jabatannya dan disanksi hukuman penempatan (Patsus) selama 21 hari di Rumah Tahanan (Rutan) Polres Bogor buntut kasus salah tangkap. Adapun ketiga anggota Polri tersebut yaitu Aiptu IN, Bripka MS, dan Briptu AN. Hasil sidang yang digelar pada Sabtu, 27 Desember 2025, ketiganya terbukti melanggar Pasal 4 dan Pasal 5 PP RI Nomor 2 Tahun 2003 tentang Peraturan Disiplin Anggota Polri. Kapolres Bogor AKBP Wikha Ardilestanto menegaskan tidak akan memberi toleransi kepada anggotanya yang melakukan pelanggaran prosedur dalam pelaksanaan tugas penegakan […]

Mohamed Salah mencetak gol pada laga pertamanya di Piala Afrika 2025. Kapten Timnas Mesir itu membuat rekor mentereng dengan golnya itu.Timnas Mesir melakoni pertandingan pertama di Piala Afrika 2025 menghadapi Zimbabwe. Duel digelar di Stade Adrar, Selasa (23/12). Zimbabwe unggul lebih dulu via gol Prince Dube, sebelum disamakan Omar Marmoush. Timnas Mesir memastikan kemenangan 2-1 jelang duel berakhir lewat gol Mohamed Salah. Itu menjadi gol pertama Mo Salah di Piala Afrika 2025. Rekor mentereng pun diciptakan bintang Liverpool tersebut. Mohamed […]

Mohamed Salah bikin kontroversi di Liverpool gara-gara komentar pedasnya. Si Raja Mesir sudah meminta maaf ke Curtis Jones cs.Kontroversi dibuat Mo Salah yang meluapkan kekecewaan menjadi pemain cadangan. Winger berusia 33 tahun itu merasa dijadikan kambing hitam atas performa buruk Liverpool. Tidak hanya itu, Salah juga mengklaim sudah tak memiliki hubungan dengan manajer Liverpool Arne Slot. Dia bahkan mengindikasikan cabut dari Anfield apabila situasinya tetap bertahan seperti saat ini. Pernyataan pedas Salah menimbulkan polemik di internal Liverpool dan para penggemar. […]

Liverpool dikabarkan siap menebus klausul rilis winger Athletic Bilbao, Nico Williams, senilai €95 juta (Rp1,86 triliun) sebagai opsi jangka panjang pengganti Mohamed Salah. Langkah ini bagian dari strategi memperkuat lini serang setelah mendatangkan Alexander Isak, Florian Wirtz, dan Hugo Ekitike. Meski Williams disebut salah satu winger terbaik dunia, performanya musim ini belum stabil akibat cedera. Alternatif lebih murah adalah Antoine Semenyo dari Bournemouth dengan harga £65 juta (Rp1,46 triliun). Klub tetap berkomitmen mempertahankan Salah hingga akhir musim, meski menit bermainnya […]

Eks bek Liverpool, Dejan Lovren pasang badan buat Mohamed Salah. Lovren sindir balik Jamie Carragher dengan rekor yang baru Salah pecahkan!Mohamed Salah sempat ditimpa drama belum lama ini. Salah ditepikan, tidak tahu apa salahnya, serasa jadi kambing hitam atas performa buruk Liverpool. Namun berjalannya waktu, semuanya sudah baik-baik saja. Mo Salah main lagi buat Liverpool di akhir pekan kemarin kontra Crystal Palace dan bikin assist dalam kemenangan 2-0. Salah pun bikin rekor! Rekor itu berupa pemain Premier League paling banyak […]