Cole Palmer dinilai belum layak jadi pesaing Lamine Yamal dan Ousmane Dembele raih Ballon d’Or 2025. Meski, ia membawa Chelsea juara Piala Dunia Antarklub 2025.Cole Palmer tampil luar biasa membawa Chelsea juara Piala Dunia Antarklub 2025. Ia mengemas dua gol dan satu assist saat The Blues mengalahkan Paris Saint-Germain 3-0 di MetLife Stadium pada laga final di ajang ini. Palmer total mengemas tiga gol dan dua assist di piala Palmer kembali menunjukkan menjadi sosok penting untuk Si Biru meraih gelar. […]
Tag: raih
Trump Raih Kemenangan Politik, RUU “One Big Beautiful Bill” Disahkan DPR dan Senat AS
Washington, D.C. – Presiden Amerika Serikat Donald Trump meraih kemenangan legislatif besar setelah DPR dan Senat mengesahkan rancangan undang-undang besar bertajuk One Big Beautiful Bill. RUU ini mencakup sejumlah kebijakan penting yang kontroversial, mulai dari pajak, imigrasi, energi, hingga utang negara. Trump dijadwalkan menandatangani RUU tersebut menjadi undang-undang pada Jumat (4/7), bertepatan dengan peringatan Hari Kemerdekaan AS. Berikut poin-poin utama dari RUU tersebut: RUU ini langsung memicu perdebatan luas di dalam negeri, dengan pendukung memuji efisiensi fiskal dan oposisi menyoroti […]
Hasil MotoGP Italia 2025: Marc Marquez Raih Kemenangan Ganda di Kandang Valentino Rossi
Liputan6.com, Jakarta- Marc Marquez sukses meraih kemenangan ganda di MotoGP Italia 2025. Setelah Sprint Race, pria Spanyol itu juga menjadi yang terbaik di balapan utama MotoGP Italia 2025 yang berlangsung di kandang Valentino Rossi, Sirkuit Mugello, pada Minggu (22/6/2025) malam WIB. Start dari pole position, Marc Marquez mampu menyelesaikan balapan MotoGP Italia 2025 selama 41 menit 09.214 detik. Marc mengungguli adiknya Alex dengan 1.942 detik. Yang mengejutkan jagoan Mugello, Francesco Bagnaia gagal naik podium dan harus puas finis keempat. Marc […]
Riwayat Pendidikan Pasha Ungu, Raih Sarjana di Usia 40 Tahun
JAKARTA – Riwayat pendidikan Sigit Purnomo Syamsuddin Said, yang dikenal sebagai Pasha Ungu. Nama Pasha Ungu disorot publik usai insiden penamparan anak kandungnya Kiesha Alvaro oleh aktor Dimas Anggara di lokasi syuting. Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Amanat Nasional ini menanggapi insiden penamparan melalui akun Instagramnya @pashaungu_vm, Pasha mengungkapkan Lokasi syuting seharusnya menjadi tempat yang aman bagi semua pemain dan kru yang terlibat. Ia juga menyayangkan insiden dugaan kekerasan tersebut bisa menimpa putranya. Sebelum menjabat sebagai Anggota DPR RI, […]
Pakistan Kecam Serangan Amerika ke Iran, Sehari Setelah Usulkan Trump Raih Nobel Perdamaian
Pakistan mengecam Amerika Serikat (AS) karena membombardir Iran pada Minggu (22/6/2025), kurang dari 24 jam setelah menyatakan Presiden Donald Trump layak menerima Nobel Perdamaian 2026 atas perannya meredakan krisis terbaru Pakistan-India. Hubungan antara kedua negara Asia Selatan tersebut memburuk setelah terjadi pembantaian terhadap para turis di wilayah Kashmir yang dikuasai India pada April. Kedua negara bersenjata nuklir itu nyaris terlibat perang dalam minggu-minggu berikutnya, saling melancarkan serangan hingga akhirnya upaya diplomatik intensif, yang dipimpin oleh AS, menghasilkan gencatan senjata yang kemudian diklaim Trump sebagai keberhasilannya. […]
Kolonel Marinir Kakung Dampingi Atlet Dayung Mojokerto Raih 18 Medali di Porprov Jatim IX
Sosok Kolonel Marinir Kakung Priyambodo kembali membuktikan dedikasi dan kepeduliannya terhadap pembinaan generasi muda, khususnya di bidang olahraga dayung. Bersama para pelatih dan pengurus KONI, dia mendampingi langsung para atlet dari klub Jung Kwatu yang tampil membanggakan mewakili Kabupaten Mojokerto di ajang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur IX di Waduk Lahor, Malang. Hingga hari ke-4 pelaksanaan, cabang olahraga dayung Kabupaten Mojokerto sukses mengoleksi 18 medali yang terdiri dari 3 Emas – 8 Perak – 7 Perunggu. Sebagian besar diraih oleh atlet-atlet […]
Alasan Joan Garcia Gabung Barcelona: Mau Raih Trofi
Pemain anyar Barcelona, Joan Garcia, belum pernah mencicipi trofi bergengsi di level senior. Dia bertekad mengakhiri puasa itu dengan gabung Los Cules.Barcelona mengumumkan transfer Joan Garcia pada bursa musim panas 2025. Blaugrana merekrut penjaga gawang 24 tahun itu dari Espanyol seharga 25 juta euro. Kontrak berdurasi enam tahun diberikan Barcelona kepada Garcia. Barca jadi klub kedua Garcia di level profesional setelah Espanyol, yang notabene rival satu kota Los Cules. Joan Garcia merupakan jebolan akademi Espanyol dan debut profesional pada 2021. […]
Arsenal Diprediksi Cuma Raih 7 Poin dari 6 Laga Awal
Arsenal menghadapi start berat di Premier League 2025/2026. Runner-up tiga musim terakhir itu diprediksi cuma dapat tujuh poin dari enam laga pertama!Premier League telah merilis jadwal Liga Inggris musim depan pada Rabu (17/6/2025). Arsenal langsung ditunggu start yang amat menantang. The Gunners akan membuka musim dengan tandang ke markas Manchester United pada 17 Agustus. Setelah itu, mereka akan menjamu tim promosi Leeds United. Barulah kemudian rangkaian laga sulit menunggu: tandang ke Liverpool, menjamu Nottingham Forest dan Manchester City, diikuti lawatan […]
51 Jurusan Kedokteran di Indonesia Raih Akreditasi Unggul, Termasuk UI, UGM, hingga Kampus Muhammadiyah
Jakarta, 7 Juni 2025 — Sebanyak 51 jurusan Kedokteran jenjang S1 di Indonesia resmi menyandang status akreditasi unggul dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT). Akreditasi unggul merupakan peringkat tertinggi yang menunjukkan kualitas pendidikan dan penelitian sangat baik di suatu program studi. Dari jumlah tersebut, 24 jurusan kedokteran berasal dari Perguruan Tinggi Negeri (PTN) seperti Universitas Indonesia (UI), Universitas Gadjah Mada (UGM), Universitas Airlangga (Unair), Universitas Padjadjaran (Unpad), dan Universitas Brawijaya (UB). Sementara 27 lainnya berasal dari Perguruan Tinggi Swasta […]
Benzema Bawa Al Ittihad Raih Gelar Ganda
Al Ittihad raih gelar ganda di tanah Arab Saudi. Kemarin jadi kampiun Saudi Pro League, sekarang menangi King Cup. Karim Benzema jadi aktornya!Al Ittihad kontra Al Qadisiyah berlangsung dalam final King Cup di King Abdullah Sports City, Jeddah pada Sabtu (31/5) dini hari WIB. Al Ittihad menang dengan skor 3-1. Karim Benzema bawa Al Ittihad unggul di menit ke-34, lalu ditambah gol Houssem Aouar sembilan menit kemudian. Penalti Aubameyang perkecil ketertinggalan Al Qadisiyah. Benzema kemas brace di injury time babak […]
Xiaomi Raih Pendapatan Rp 252 Triliun, Cuan Naik 64,5 Persen
Xiaomi mengumumkan laporan pendapatan periode tiga bulan pertama (kuartal pertama 2025) yang berakhir pada 31 Maret 2025. Perusahaan yang melantai di bursa saham Hong Kong ini mencatat pendapatan pada kuartal pertama sebesar RMB 111,3 miliar atau setara Rp 252 triliun. Terjadi peningkatan pendapatan Xiaomi total sekitar 47,4 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Dari total pendapatan di atas, Xiaomi membukukan laba bersih RMB 10,7 miliar atau setara Rp 24 triliun. Jumlah ini naik 64,5 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Mengutip […]
Grup 1 Kopassus Handal di Dunia Digital, Raih Juara 3 Lomba Siber Jajaran TNI AD
SERANG, iNewsBanten – Komando Pasukan Khusus (Kopassus) kembali menunjukkan kemampuannya dalam bidang keamanan siber. Tim dari Grup 1 Kopassus berhasil meraih juara ke-3 pada Lomba Waskita Siber Tanggap yang diselenggarakan oleh Pussansiad dalam rangka HUT Pussansiad ke-4. Selasa (23/4/2024). Perlombaan ini menjadi ajang bergengsi bagi para prajurit TNI AD untuk menunjukkan kemampuan mereka dalam memerangi ancaman siber. Perlombaan ini diikuti okeh 17 tim dari Satuan Sandi dan Siber Kodam (Sansidam) di seluruh Indonesia. Lomba ini meliputi materi lomba, seperti OSINT, […]