Liputan6.com, Lampung – Kecelakaan lalu lintas tunggal terjadi di Jalan Tol Trans Sumatera ruas Terbanggi Besar – Pematang Panggang – Kayuagung (Terpeka), tepatnya di KM 173+600 Jalur B. Insiden yang melibatkan kendaraan Toyota Land Cruiser itu terjadi pada Jumat (16/5/2025) pukul 00.07 WIB, dan menimpa Handitya Narapati SZP (46), anggota DPRD Provinsi Lampung yang juga putra dari mantan Gubernur Lampung Sjachroedin Zainal Pagaralam. Kepala Satuan Lalu Lintas Polres Tulang Bawang, Iptu M Erza Tri Syahputra Nasution, mengatakan kecelakaan itu menyebabkan […]
Tag: putra
Putra Mantan Gubernur Lampung, Handitya Narapati, Alami Kecelakaan di Tol Trans Sumatera
Liputan6.com, Lampung – Anggota DPRD Provinsi Lampung, Handitya Narapati SZP (46), mengalami kecelakaan tunggal di ruas Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) pada Jumat malam, (16/5/2025). Peristiwa tersebut terjadi di KM-173+600 B, tepatnya di ruas Terbanggi Besar-Pematang Panggang-Kayu Agung (Terpeka). Handitya, yang diketahui merupakan putra dari mantan Gubernur Lampung, Sjachroedin Zainal Pagaralam, diketahui tengah melakukan perjalanan bersama keluarganya saat insiden terjadi. “Iya, benar terjadi kecelakaan tunggal yang menimpa Bapak Handitya Narapati bersama empat orang lainnya,” ujar Wakil Direktur Lalu Lintas Polda […]
Mengapa TNI Mendadak Batalkan Mutasi Putra Try Sutrisno?
JAKARTA, KOMPAS.com – TNI mendadak membatalkan mutasi tujuh orang perwira tinggi, termasuk Letnan Jenderal Kunto Arief Wibowo, putra Wakil Presiden ke-6 Republik Indonesia Try Sutrisno, yang sedianya dimutasi jadi Staf Khusus Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD). Dengan pembatalan ini, Kunto akan tetap memegang jabatannya sebagai Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Pangkogabwilhan) I. Sebelumnya, Kunto masuk daftar 237 orang perwira TNI yang terkena mutasi berdasarkan Keputusan Panglima TNI Nomor KEP 554/IV/2025 tanggal 29 April 2025. Menurut daftar itu, jabatan Kunto […]
Hasil Piala Sudirman 2025: Ana/Tiwi Menang, Indonesia Gulung Denmark 4-1
Indonesia menggulung Denmark dengan skor 4-1 pada laga Grup D Piala Sudirman 2025 di Xiamen Fenghuang Gymnasium, Kamis (1/5). Hasil tersebut membuat tim Merah Putri lolos ke perempat final sebagai juara grup. Sementara Denmark lolos sebagai runner up. Poin keempat Indonesia disumbang oleh Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi. Pasangan ganda putri ini menumbangkan Alexandra Boje/Line Christophersen dengan skor identik 21-15 dan 21-15 dalam waktu 37 menit. Sebelumnya, Muhammad Shohibul Fikri/Daniel Marthi memastikan kemenangan Indonesia atas Denmark. Pasangan ganda putra tersebut […]
Beredar rumor Putri presiden ke 4 bakal cawapres Ganjar Pranowo, begini tanggapan Gibran Rakabuming putra presiden jokowi
Bakal capres dari Partai PDIP Ganjar Pranowo melakukan kunjungan ke rumah ibu Sinta Nuriyah Abdurrahman Wahid istri dari Abdurahman Wahid atau yang sering di kenal dengan Gusdur yang merupakan Presiden indonesia keempat di Ciganjur, Jakarta Selatan (Jaksel).