Liputan6.com, Jakarta – Ketua DPP PDIP Bidang Pertanian dan Pangan Sadarestuwati menegaskan pentingnya peran petani sebagai penyangga tatanan negara Indonesia seperti kutipan Bung Karno. Pernyataan ini disampaikan dalam seminar nasional memperingati Hari Tani Nasional bertajuk ‘Bumi Lestari, Pertanian Berdikari’ dengan tema ‘Kembali Ke Sawah Menyemai Masa Depan’ di Sekolah Partai Lenteng Agung. Ketua Umum DPP PDIP Megawati Soekarnoputri hadir secara daring dalam acara tersebut. Jangan Mati di Lumbung Pangan SendiriSadarestuwati menekankan, kerja keras petani patut diapresiasi karena mereka terus berjuang […]
Tag: petani
Sekjen PDIP Dorong Petani Punya Lahan Lewat UU Pokok Agraria
Liputan6.com, Jakarta – Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto meyakini bahwa Indonesia tidak akan kekurangan petani di masa depan. Namun, ia juga menegaskan perlunya langkah konkret dari pemerintah untuk menyejahterakan para penggarap tanah di Tanah Air. Hal tersebut disampaikan Hasto saat menutup Seminar Nasional memperingati Hari Tani Nasional 2025 bertajuk “Bumi Lestari, Pertanian Berdikari” dengan tema “Kembali ke Sawah, Menyemai Masa Depan” yang digelar di Sekolah Partai DPP PDIP, Lenteng Agung, Jakarta, Rabu (24/9/2025). Dalam pidatonya, Hasto menyebut tantangan global […]
Narji Cagur Jarang Muncul di TV, Kini Fokus Jadi Petani
Pelawak Narji Cagur kini lebih banyak menghabiskan waktu di dunia pertanian ketimbang tampil di televisi. Ia mengaku bertani sudah menjadi tradisi keluarga sejak kakek dan ayahnya. “Dari kecil saya ikut bokap di sawah dan empang, jadi darah petani itu enggak bisa hilang,” ujar Narji di Jakarta. Meski lahan di Pamulang makin terbatas, Narji tetap mengelola lahan pertanian di Pekalongan, Tasik, dan Ciparung. Tanah-tanah tersebut dibeli dari hasil kerja di dunia hiburan, ditambah ketelatenan sang istri, Widiyanti, yang rajin menabung. Kini, […]
Petani Gunungkidul Kembali Hadapi “Jembuten”, Singkong Menghitam Akibat Hujan di Musim Kemarau
Gunungkidul – Para petani singkong di Kabupaten Gunungkidul kembali menghadapi masalah klasik saat musim panen, yakni fenomena “jembuten”—istilah lokal untuk singkong yang menghitam akibat terkena hujan sebelum kering sempurna menjadi gaplek. Menurut Sumari (62), petani asal Karangasem, kondisi ini terjadi karena cuaca tak menentu atau ‘salah mongso’, di mana hujan turun meski seharusnya musim kemarau. Akibatnya, gaplek menjadi basah dan menghitam, sehingga harga jual anjlok hingga setengahnya, bahkan tak laku di pasaran. Meski demikian, petani masih dapat memanfaatkan singkong jembuten […]
Seorang Petani Ditemukan Tewas dengan Tombak Menancap dan Banyak Luka Tusuk
KOLAKA UTARA – Seorang warga Desa Loka, Kecamatan Tolala, Kabupaten Kolaka Utara (Kolut), tewas mengenaskan dengan tombak masih tertancap di dada. Peristiwa tragis ini terjadi di Dusun V Desa Loka. Kapolsek Tolala Ipda Andi Jusman menjelaskan, korban berinisial S (47) ditemukan tergeletak dengan sejumlah luka tusuk dan sayatan. Berdasarkan keterangan warga, S sering berselisih dengan terduga pelaku berinisial A. Perkaranya selang air yang sering dicabut, sehingga salah satu lahan perkebunan lada milik A tidak dialiri air. “Terduga pelaku juga warga […]
Dorong Kualitas SDM, Eramet Indonesia Berikan Beasiswa Pendidikan dan Pelatihan Petani di Maluku Utara
Liputan6.com, Jakarta Eramet, perusahaan pertambangan dan metalurgi global, menegaskan komitmennya untuk mendukung peningkatan kualitas pendidikan generasi muda dan memperkuat kapasitas petani lokal di Maluku Utara. Komitmen tersebut diwujudkan melalui program beasiswa Eramet Beyond yang bekerja sama dengan Kitong Bisa Foundation, dan sebuah studi wanatani yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan petani di sekitar wilayah operasional perusahaan. CEO Eramet Indonesia, Jérôme Baudelet, meyakini kontribusi sosial harus mampu menciptakan perubahan berkelanjutan, baik melalui program pendidikan maupun pemberdayaan masyarakat. “Kami percaya bahwa kontribusi sosial […]