Liputan6.com, Jakarta Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri Serang menuntut hukuman mati terhadap Beny Setiawan, terdakwa utama kasus produksi dan peredaran narkotik jenis paracetamol, caffeine dan carisoprodol (PCC) di Kota Serang, Banten. Tuntutan terhadap bos narkoba itu dibacakan dalam sidang di Pengadilan Negeri Serang yang dipimpin hakim Bony Daniel, Kamis (3/7/2025). “Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa Beny Setiawan dengan pidana mati,” kata Jaksa Engelin Kamea saat membacakan amar tuntutan dilansir Antara. Jaksa menilai Beny terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melanggar […]

Liputan6.com, Lampung – Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polresta Bandar Lampung mengungkap praktik home industri pembuatan narkotika jenis tembakau sintetis yang dilakukan di sebuah kamar kos di kawasan Sumberejo, Kemiling, Kota Bandar Lampung. Penggerebekan dilakukan pada Sabtu, (28/6/2025) setelah polisi menangkap seorang pria berinisial MR (33), warga asal Tangerang, Banten. Penangkapan MR dilakukan lebih dulu pada Kamis (19/6/2025), di wilayah Gedong Air, Tanjung Karang Barat. “Pelaku kami amankan saat berada di kawasan Gedong Air. Dari pengakuannya, ia telah menjalankan bisnis ilegal […]

BANDAR LAMPUNG – Polisi membongkar pabrik rumahan pembuatan narkoba jenis tembakau sintetis di salah satu kamar kos yang terletak di Kelurahan Sumber Rejo, Kecamatan Kemiling, Kota Bandar Lampung, Lampung. Dalam pengungkapan kasus tindak pidana narkotika ini, personel Satresnarkoba Polresta Bandar Lampung meringkus warga Tangerang berinisial MR (33) di wilayah Gedong Air, Kecamatan Tanjung Karang Barat. “Kasus tindak pidana narkotika jenis tembakau sintetis ini bermula menangkap tersangka MR pada Kamis (19 Juni 2025) kemarin,” ujar Kapolresta Bandar Lampung, Kombes Pol Alfret […]

Pabrik restoran cepat saji Hokben yang berlokasi di Jalan Raya Poncol, Ciracas, Jakarta Timur mengalami kebakaran pada Jumat siang (27/06/2025). Kebakaran dilaporkan sekitar pukul 14.52 WIB oleh warga yang melaporkan langsung ke pos pemadam kebakaran. Kasi Operasional Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Timur, Abdul Wahid, menyatakan bahwa sebanyak 12 unit mobil pemadam kebakaran dan 60 personel diterjunkan untuk menangani insiden tersebut. Api mulai dipadamkan pada pukul 14.57 WIB dan berhasil dilokalisasi sekitar pukul 15.20 WIB. Proses pendinginan […]

JAKARTA Pabrik Hokben di Jalan Raya Poncol, Ciracas, Jakarta Timur terbakar hebat pada Jumat (27/6/2025) pukul 14.52 WIB. Api berhasil dipadamkan setelah satu jam berkobar pukul 16.00 WIB dengan mengerahkan belasan unit mobil pemadam. “Objek pabrik Hokben (11 kompresor blast freezer) bangunan rendah. Pengerahan 12 unit dan 60 personel. Status selesai pemadaman atau hijau,” tulis laporan Command Center Disgulkarmat DKI. Kebakaran diduga akibat percikan dari pengelasan yang menyambar bahan mudah terbakar. Namun, dipastikan tidak ada korban dalam peristiwa tersebut. “Dugaan […]

BEKASI, KOMPAS.com – FM (24), pria yang menyulap kamar apartemennya di Bekasi menjadi pabrik rumahan narkotika jenis tembakau sintetis atau sinte memasarkan hasil produksinya melalui media sosial (medsos). “Dalam modus operandinya, FM menjualnya melalui media sosial,” kata Wakil Kepala Polres Metro Bekasi, AKPB Apri Fajar Hermanto dalam konferensi pers, Kamis (22/5/2025). Dari hasil pemeriksaan, diketahui bahwa pelaku meracik tembakau sintetis seorang diri. Ia menyulap tembakau biasa menjadi tembakau sintetis dengan cara menyemprotkan cairan tertentu. Baca juga: Lima Pengedar Narkoba di […]

Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto dan Wakil Mendes PDT Ahmad Riza Patria melepas ekspor Gula Kelapa BUM Desa Kabul Ciptaku, hari ini. Pelepasan itu turut saksikan oleh Menteri Perdagangan Budi Santoso dan Bupati Banyumas Sadewo Tri Lastiono.Yandri mengatakan gula kelapa sebesar 18,5 ton ini diekspor ke Hungaria dengan nilai sebesar US$ 35.000. Adapun ekspor dilakukan oleh Desa Langgongsari ini merupakan bagian dari 12 Rencana Aksi Kemendes PDT yaitu Pemberdayaan BUM Desa dan terwujudnya Desa Ekspor. […]