Bareskrim Polri mengungkap jumlah korban dugaan penipuan PT Dana Syariah Indonesia (DSI) mencapai sekitar 15 ribu orang. Kasus ini terjadi dalam periode 2018–2025 dan menimpa para lender atau pemilik modal. Direktur Tipideksus Bareskrim, Brigjen Ade Safri Simanjuntak, menjelaskan modus yang digunakan DSI antara lain membuat proyek fiktif dengan mencatut data borrower lama, lalu ditawarkan kembali sebagai proyek baru kepada investor. Kasus ini terungkap saat korban gagal menarik modal dan imbal hasil pada Juni 2025. DSI menjanjikan keuntungan 16–18 persen. Selain […]
Tag: orang
BNN–Polda Sumut Gerebek Kampung Narkoba di Deli Serdang, 19 Orang Diamankan
BNN Provinsi Sumatera Utara (Sumut) bersama Polda Sumut menggerebek lokasi diduga kampung narkoba di Percut Sei Tuan, Deli Serdang, Kamis (22/1/2026) siang. Dari penggerebekan ini, 19 orang ditangkap dan dibawa ke kantor BNNP Sumut untuk pemeriksaan. Petugas menemukan 14 bungkus sabu seberat 939,59 gram, ganja 6,01 gram, alat isap, satu airsoft gun, uang tunai Rp 3,7 juta, serta empat motor. Barak-barak narkoba di lokasi juga dibongkar, diputus aliran listriknya, dan dibakar agar tidak digunakan lagi. Kepala BNN Komjen Suyudi Ario […]
Mahasiswa Tewas Dibacok Saat Tawuran di Bekasi, Dua Pelaku Ditangkap dan Dua Orang Masih Buron
Subdit Jatanras Ditreskrimum Polda Metro Jaya menangkap dua orang terduga pelaku pembacokan berinisial TFA dan satu orang anak masih di bawah umur. Pembacokan terjadi saat aksi tawuran di wilayah Kota Bekasi, Jawa Barat. Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Budi Hermanto mengatakan, meski sudah mengamankan dua orang terduga pelaku, polisi masih melakukan pengejaran terhadap dua pelaku lainnya yang masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO). “Korban berinisial TRB, seorang mahasiswa, meninggal dunia akibat luka bacok senjata tajam pada bagian pinggang, paha kiri dan dahi […]
Imigrasi Bongkar Sindikat Penyelundupan Orang ke Australia
Kantor Imigrasi Kelas I Khusus Non-TPI Jakarta Barat menangkap tiga WNA terkait kasus penyelundupan manusia ke Australia. Mereka terdiri dari dua WN Tiongkok berinisial SS dan XS serta satu WN Thailand berinisial PK. Para pelaku diduga menyalahgunakan izin tinggal dan memalsukan dokumen kependudukan Indonesia. SS diketahui menggunakan KTP elektronik palsu dengan identitas WNI bernama Gunawan Santoso, yang dibuat dengan biaya Rp 90 juta, termasuk KK dan akta kelahiran ilegal. Sindikat ini menawarkan jasa pengiriman WNA ke Australia melalui jalur Merauke, […]
28 Juta Orang Indonesia Alami Masalah Kejiwaan, Depresi dan Anxiety Mendominasi
Menteri Kesehatan, Budi Gunadi Sadikin, memperkirakan sekitar 28 juta orang Indonesia mengalami masalah kejiwaan, mulai dari depresi, gangguan kecemasan (anxiety), hingga kondisi lebih berat seperti skizofrenia dan ADHD. Angka ini merujuk pada rasio global dari WHO, yakni 1 dari 8–10 orang berpotensi memiliki gangguan mental. Hasil skrining CKG (Cek Kesehatan Gratis) menunjukkan gejala depresi dan kecemasan lebih tinggi pada anak sekolah dan remaja. Dari 7,5 juta peserta, 4,8% anak terdeteksi depresi dan 4,4% mengalami kecemasan. Sementara itu, pada kelompok dewasa […]
Banjir Sumatra Nyaris Dua Bulan Berlalu, 143 Orang Masih Dinyatakan Hilang
Banjir Sumatra nyaris dua bulan berlalu. Mengacu data Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) per 21 Januari 2026, angka korban meninggal dunia dari tiga provinsi Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat mencapai 1.200 jiwa. Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB, Abdul Muhari, mengatakan jumlah tersebut bertambah setelah masuk laporan ada satu korban meninggal dunia di Kabupaten Aceh Tengah, Aceh. “Selain korban meninggal, hingga saat ini tercatat sebanyak 143 orang masih dinyatakan hilang,” kata dia. Demikian dikutip dari Antara, Rabu (21/1/2026). […]
Pak Ogah Tutup Exit Tol Rawa Buaya, Polisi Amankan 6 Orang
Enam orang diduga “Pak Ogah” diamankan polisi usai viral menutup akses keluar Tol Rawa Buaya, Cengkareng, Jakarta Barat, dengan rantai dan cone demi melakukan pungutan liar. Aksi tersebut terekam video pengendara dan ramai di media sosial. Dalam rekaman, terlihat beberapa pria berpakaian hitam berdiri di tengah jalan, memaksa kendaraan membayar agar bisa melintas. Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Budi Hermanto mengatakan, kejadian berlangsung pada Rabu (14/1/2026). Tim gabungan langsung mendatangi lokasi dan mengamankan enam orang beserta barang bukti […]
Kerusuhan di Iran, Korban Tewas Capai 500 Orang
Gelombang kerusuhan di Iran menelan lebih dari 500 korban jiwa. HRANA, kelompok HAM berbasis AS, melaporkan 490 pengunjuk rasa dan 48 personel keamanan tewas, serta lebih dari 10.600 orang ditangkap. Kerusuhan bermula 28 Desember 2025 akibat lonjakan harga, kemudian berkembang menjadi protes terhadap rezim ulama. Pemerintah Iran menuding AS dan Israel berada di balik aksi tersebut, sementara akses internet dibatasi untuk menekan arus informasi. Ketua Parlemen Iran Mohammad Baqer Qalibaf memperingatkan AS agar tak “salah perhitungan”, menyatakan seluruh pangkalan dan […]
Polda Metro Bongkar Pabrik Senpi Ilegal di Sumedang, 5 Orang Ditangkap
Polda Metro Jaya berhasil membongkar pabrik rumahan perakitan senjata api (senpi) ilegal di Cipacing, Sumedang, Jawa Barat. Polisi menangkap lima orang tersangka, yakni IM, RA, RR, JS, dan SA. AKP Pendi Wibison dari Subdit Resmob Ditreskrimum menjelaskan, pengungkapan ini bermula dari penelusuran kasus kriminal di wilayah hukum Polda Metro Jaya yang melibatkan senpi rakitan. Selain para tersangka, polisi mengamankan berbagai barang bukti, termasuk senjata api rakitan, alat perakitan, dan ratusan amunisi. Saat ini, peran masing-masing pelaku masih didalami lebih lanjut.
Warga Pidie Jaya Bingung Bersihkan Lumpur Tebal di Rumah Mereka: Tenaga Sudah Habis, Bayar Orang Tak Punya Uang
Masyarakat korban banjir bandang dan longsor di Kabupaten Pidie Jaya berharap pertolongan agar rumah mereka yang tertimbun lumpur akibat banjir dapat dibersihkan. Mereka tak mampu jika hanya mengandalkan tenaga si pemilik rumah. “Saat ini yang warga butuhkan adalah pembersihan rumah, karena jika hanya mengandalkan tenaga masing-masing pemilik rumah tidak sanggup,” kata Keuchik/Kepala Desa Blang Cut, Muhammad Jamin di Pidie Jaya, Jumat (9/1/2026). Saat ini, kondisi rumah-rumah warga di gampong atau desa yang dipimpinnya masih tertimbun lumpur dengan ketinggian bervariasi. “Saat ini berbagai pihak juga […]
Warga Pidie Jaya Bingung Bersihkan Lumpur Tebal di Rumah Mereka: Tenaga Sudah Habis, Bayar Orang Tak Punya Uang
Liputan6.com, Jakarta – Masyarakat korban banjir bandang dan longsor di Kabupaten Pidie Jaya berharap pertolongan agar rumah mereka yang tertimbun lumpur akibat banjir dapat dibersihkan. Mereka tak mampu jika hanya mengandalkan tenaga si pemilik rumah. “Saat ini yang warga butuhkan adalah pembersihan rumah, karena jika hanya mengandalkan tenaga masing-masing pemilik rumah tidak sanggup,” kata Keuchik/Kepala Desa Blang Cut, Muhammad Jamin di Pidie Jaya, Jumat (9/1/2026). Saat ini, kondisi rumah-rumah warga di gampong atau desa yang dipimpinnya masih tertimbun lumpur dengan […]
Jumlah Penonton Film Indonesia Sepanjang 2025 Tembus 80,2 Juta Orang, Naik Tipis dari 2024
Liputan6.com, Jakarta – Industri perfilman Indonesia masih potensial untuk terus berkembang. Berdasarkan data yang dihimpun hingga 31 Desember 2025, jumlah penonton film Indonesia menembus angka 80,27 juta penonton, naik tipis dari capaian 2024 yang tercatat 80,21 juta penonton. Menurut Menteri Kebudayaan (Menbud) Fadli Zon, capaian itu merupakan bukti nyata bahwa film nasional telah menjadi tuan rumah di negeri sendiri dan berdaya saing. “Meskipun bedanya cuma tipis-tipis saja, yaitu 80,27 juta, (sekitar 60 ribu) dari yang tahun lalu, paling tidak, film […]







