Liputan6.com, Jawa Barat Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Suharyanto mengatakan, telah mengerahkan dua pesawat untuk melakukan Operasi Modifikasi Cuaca (OMC), demi membantu proses pencarian korban longsor di Desa Pasirlangu, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat. “Operasi modifikasi ini bukan menghentikan sama sekali, tapi mengurangi. Kita terus berusaha. Tadi rapat dengan BMKG, curah hujan diperkirakan sampai besok jam satu siang masih seperti ini,” kata dia di Bandung, Kamis (29/1/2026). Seperti dilansir dari Antara, Suharyanto menuturkan, pemerintah pusat juga mulai […]