Sama seperti tanggal-tanggal lainnya, tanggal 26 Oktober yang jatuh pada hari ini, Minggu (26/10/2025) dipenuhi dengan beragam momen penting di berbagai belahan dunia. Setiap peringatan di hari ini masing-masing memiliki makna dan sejarah tersendiri, mulai dari merayakan hari kebangsaan hingga peringatan untuk meningkatkan kesadaran akan pelestarian satwa liar. 26 Oktober di Indonesia diperingati sebagai Hari Kanker Payudara Sedunia. Namun sejatinya, peringatan hari kanker payudara ini berbeda-beda di tiap negara. Ada beberapa negara yang memperingatinya setiap tanggal 19 Oktober. Namun, ada pula yang merayakan […]

Jakarta – Pemerintah menargetkan pembangunan Jalan Tol Pejagan-Cilacap sepanjang 95 kilometer di Jawa Tengah mulai konstruksi pada 2029 dengan investasi Rp 27 triliun di luar pembebasan lahan. Proyek yang masih dalam tahap pra-studi kelayakan ini dibantu pemerintah Australia dan diharapkan rampung Desember 2025. Jalan tol ini akan dibagi menjadi lima seksi, termasuk Bulakamba-Karanganyar dan Wangon-Lebeng, dengan fokus awal pada ruas Ajibarang-Wangon yang memiliki lalu lintas padat. Bupati Banyumas Sadewo Tri Lastiono mendukung proyek ini, menawarkan integrasi tol dengan pengembangan kawasan […]

Pemprov DKI Jakarta meniadakan kegiatan Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) atau Car Free Day (CFD) di kawasan Sudirman-Thamrin pada Minggu, 26 Oktober 2025. Kebijakan ini diambil karena adanya kegiatan internasional Jakarta Running Festival. “CFD pada tanggal 26 Oktober 2025 ditiadakan karena ada pelaksanaan Jakarta Running Festival,” kata Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta Syafrin Liputo dalam keterangannya, dikutip Kamis (23/10/2025). Syafrin menjelaskan penerapan kebijakan telah sesuai dengan Peraturan Gubernur (Pergub) Provinsi DKI Jakarta Nomor 12 Tahun 2016 tentang Pelaksanaan Hari Bebas Kendaraan […]

Setiap 22 Oktober, masyarakat Indonesia memperingati Hari Santri Nasional (HSN). Peringatan ini sebagai bentuk penghormatan terhadap peran besar para santri dan ulama dalam memperjuangkan kemerdekaan bangsa. Perayaan ini biasanya diisi dengan berbagai kegiatan yang bernuansa keagamaan, kebangsaan, dan kebudayaan. Beberapa kegiatan yang umum dilakukan di antaranya kirab atau pawai santri, doa dan istigasah, festival budaya santri, hingga lomba-lomba bertema keislaman. Peringatan Hari Santri Nasional tidak hanya dilakukan oleh pondok pesantren, tapi juga oleh Kementerian Agama (Kemenag), ormas Islam, sekolah-sekolah, dan pemerintah daerah. “Peringatan ini akan […]

Jakarta – Pemerintah akan menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Sementara (BLTS) sebesar Rp300.000 per bulan kepada 35,04 juta Keluarga Penerima Manfaat (KPM) mulai Senin, 20 Oktober 2025. Bantuan ini diberikan selama tiga bulan, Oktober hingga Desember, sehingga setiap keluarga akan menerima total Rp900.000 sekaligus. Sekretaris Kabinet, Letkol Teddy Indra Wijaya, menjelaskan bahwa penyaluran BLTS dilakukan melalui bank Himbara dan PT Pos Indonesia. Bantuan ini merupakan bagian dari strategi pemerintah untuk menjaga daya beli masyarakat dan berasal dari efisiensi anggaran pemerintah Presiden […]

Hari Minggu kembali menjadi waktu istirahat bagi para pengendara dari rutinitas aturan pembatasan kendaraan di Jakarta. Pada Minggu (19/10/2025), kebijakan ganjil genap tidak diterapkan, memberikan kelonggaran bagi semua kendaraan untuk melintas tanpa memikirkan nomor akhir pelat mereka. Akhir pekan memang menjadi momen yang dinanti banyak orang untuk melepas penat, berkumpul bersama keluarga, atau sekadar menikmati udara luar. Dengan ditiadakannya aturan pembatasan ganjil genap Jakarta, aktivitas masyarakat menjadi lebih fleksibel, baik untuk perjalanan singkat maupun rencana perjalanan panjang. Meski demikian, perlu […]

Sama seperti hari-hari lainnya, tanggal 18 Oktober rupanya juga menyimpan serangkaian peringatan penting dan unik yang dirayakan di seluruh dunia, mulai dari isu kesehatan global hingga penghargaan terhadap peran literasi dan profesi mulia. Apa saja? Salah satu peringatan yang penting di tanggal 18 Oktober atau jatuh pada hari ini, Sabtu (18/10/2025) adalah Hari Menopause Sedunia. Yaitu sebuah momentum yang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran publik akan dampak menopause terhadap kesehatan dan kualitas hidup jutaan perempuan di seluruh dunia. Ketika kesehatan perempuan berubah secara […]

Akhir pekan kembali tiba, dan seperti biasanya, kebijakan pembatasan kendaraan bermotor dengan sistem ganjil genap tidak diberlakukan. Sabtu (18/10/2025) menjadi salah satu hari bebas bagi seluruh pengendara, baik yang memiliki pelat nomor ganjil maupun genap. Tidak adanya pembatasan ganjil genap Jakarta memberikan ruang gerak lebih luas bagi masyarakat untuk beraktivitas, berbelanja, atau berlibur setelah menjalani rutinitas padat selama hari kerja. Kebijakan pembatasan kendaraan saat ganjil genap di Jakarta hanya berlaku pada hari kerja, yaitu Senin hingga Jumat, sementara Sabtu, Minggu, serta tanggal merah hari […]

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan hujan ringan akan mengguyur sebagian besar wilayah RI pada Jumat (17/10/2025) jelang akhir pekan. Hal tersebut disampaikan Prakirawan BMKG Apdillah Akbar dalam siaran YouTube di Jakarta, melansir Antara. Berawal dari Pulau Sumatera, cuaca Indonesia di Kota Banda Aceh diprakirakan hujan ringan, sedangkan Tanjung Pinang, berpotensi hujan dengan intensitas sedang. “Waspadai hujan petir yang dapat terjadi di wilayah Medan, Pekanbaru, dan Padang,” ujar Apdillah. Dia menyebut, masih di Pulau Sumatera, diprakirakan hujan ringan di Kota Jambi, Bengkulu, Palembang, Pangkal Pinang, dan Bandar Lampung […]

Hari ini, tanggal 14 Oktober bukan sekadar penanggalan biasa. Ada sederet peringatan atau momen penting di tanggal ini yang diperingati secara nasional maupun internasional karena sejumlah hal yang melatarbelakanginya. Dalam sejumlah penelusuran yang dilakukan, ada sejumlah momen penting dan unik yang diperingati setiap tanggal 14 Oktober. Peringatan yang meliputi berbagai aspek kehidupan, termasuk teknologi dan lingkungan serta nilai-nilai kemanusiaan. Lantas hari apa saja yang diperingati tepat di tanggal ini? Salah satu momen unik yang diperingati secara global setiap tanggal 14 Oktober adalah merayakan I Love […]

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat realisasi anggaran Makanan Bergizi Gratis (MBG) hingga awal Oktober 2025 mencapai Rp 20 triliun. Realisasi anggaran ini akan disalurkan melalui 13 ribu Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) kepada 30 juta penerima di seluruh Indonesia. Realisasi anggaran tersebut setara 28,1 persen dari pagu Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2025 yang ditetapkan pemerintah sebesar Rp 71 triliun. Sebelumnya, Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa menegaskan pemerintah tidak akan ragu memangkas anggaran program Makan Bergizi Gratis (MBG). Pemangkasan […]

Liputan6.com, Jakarta – Kebakaran terjadi di kilang milik Pertamina Dumai, Riau pada Rabu (1/10/2025) malam. Tim pemadam Kilang Dumai tengah berupaya mengatasi kebakaran di salah satu unit dan berusaha mengisolasi api agar tidak meluas. Penyebab kejadian belum diketahui, karena fokus utama masih pada penanganan. Area Manager Communication Relation & CSR Kilang Dumai, Agustiawan, menyampaikan permohonan maaf. “Mohon bantuan doa dari masyarakat, agar kejadian ini dapat segera kami tangani dengan baik,” ujarnya dalam keterangan tertulis, Rabu (1/10/2025). Kebakaran di Kilang Dumai […]