Jika mengacu dari segi kebahasaannya, advis berasal dari Bahasa Inggris ”advice” yang berarti nasihat. Akan tetapi, tergantung dari konteks penggunaan dan penempatannya, istilah advis bisa memiliki beragam arti yang berbeda. Oleh karena itu, kamu perlu memahami betul apa maksud dari istilah ini dengan mencari tahu konteks penggunaannya terlebih dahulu. Salah satu contohnya adalah dalam konteks perbankan atau keuangan, advis bisa diartikan sebagai surat pemberitahuan atau dokumen tertulis yang diberikan oleh pihak bank pada nasabah. Melalui dokumen tersebut, nasabah bisa mengetahui berbagai informasi […]
Tag: mengenal
Mengenal Aset Pemerintah Dalam Bentuk Mata Uang Asing atau Devisa
Posisi aset yang dimiliki oleh sebuah negara memberikan pengaruh yang cukup penting dalam keberlangsungan finansial negara. Aset pemerintah dalam bentuk mata uang asing biasanya disiapkan dengan tujuan untuk membantu kondisi keuangan sebuah negara begitupun Indonesia. Berbagai hal yang berkaitan dengan tata negara dari berbagai sisi memang seringkali luput dari perhatian masyarakat luas. Alasannya tentu karena kurangnya pemahaman masyarakat terhadap hal-hal tersebut. Diantara berbagai faktor yang turut mempengaruhi kondisi suatu negara, aset pemerintah dalam bentuk mata uang asing mulai menarik perhatian beberapa waktu bekalangan ini. Beberapa kalangan […]
Mengenal Pengertian, Cara Kerja, beserta Tugas dan Peranan Bursa Efek di Indonesia
Berinvestasi telah menjadi kegiatan yang umum dilakukan di antara masyarakat masa kini. Hal ini disebabkan terjadinya perputaran dana yang memungkinkan investor mendapatkan keuntungan, baik dalam jangka pendek, menengah, maupun panjang. Ada banyak cara yang dapat dilakukan para investor untuk menanamkan modal mereka. Misalnya, saham, obligasi, cryptocurrency, dan lain sebagainya. Tidak hanya cara menanamkan modalnya, tetapi juga di mana atau melalui platform apa mereka berinvestasi. Salah satu tempat yang dapat menjadi wadah penanaman modal para investor adalah bursa efek. Simpelnya, bursa efek dapat dibayangkan sebagai pasar. […]
Mengenal Pasar Uang Syariah dan Manfaatnya
Pasar uang adalah sarana investasi yang menjadikan uang berperan menjadi objek jual beli. Selain itu, juga berfungsi sebagai tempat terjadinya transaksi jual beli antara investor dengan pihak lain. Saat investor meminjamkan uang yang dimiliki kepada pihal lain menggunakan perjanjian, maka nantinya pihak lain harus mengembalikan dana yang dipinjam tersebut beserta imbalan sesuai dengan perjanjian. Aktivitas perniagaan surat berharga pada pasar uang dalam memenuhi permintaan serta penawaran dilakukan dalam kurun waktu yang pendek tanpa ada batasan tempat. Itu mengapa, jatuh temponya cukup pendek […]
Mengenal dan Memanfaatkan Kredit Cicilan 0%
Saat ini banyak sekali promo dari kartu kredit yang mengumbar cicilan 0% baik itu untuk produk fashion, elektronik hingga tiket pesawat. Ketika berbelanja di toko supermarket besar banyak dipasang standing banner promo program tersebur yang berukuran cukup besar. Sudah pasti ada banyak orang yang akan tertarik dengan promo tersebut, bahkan mungkin kamu sendiri. Kamu akan berpikir akan sangat menguntungkan jika membeli barang dengan harga cash tetapi pembayarannya bisa dicicil 12X tanpa ada tambahan sama sekali. Ini seperti membeli barang secara kredit, tetapi […]
Mengenal Investasi untuk Mempersiapkan Masa Depan
Agar kebutuhan hidup dan impian jangka panjang terpenuhi, ‘investasi’ seringnya menjadi pilihan bagi sebagian orang guna persiapan masa depan mereka. Tapi, apa sebenarnya investasi itu? Apakah bermanfaat untuk masa depan? Kata investasi memang sudah tidak asing ditelinga kita. Tetapi, tdak banyak yang menganggap bahwa investasi adalah hal asing dan sulit untuk dimengerti. Secara harfiah, investasi adalah sebuah aktivitas keuangan dengan penanaman modal pada suatu aset dalam jangka waktu cukup lama yang diharapakan bisa menghasilkan keuntungan di masa yang akan datang.Investasi terdiri dari […]
Mengenal Investasi Surat Berharga agar Masa Depan Berjaya
Harta kekayaan tidak melulu bicara uang dalam bentuk fisik, emas batangan sampai berkilo-kilogram. Namun juga termasuk surat berharga. Dengan mendekap surat berharga, berarti Anda memiliki aset aktif yang dapat menghasilkan pundi-pundi uang dari kupon atau bunga. Imbal hasil ini biasanya dibayarkan secara periodik. Bingung Cari Produk Kredit Tanpa Agunan Terbaik? Cermati punya solusinya! Apa Itu Surat Berharga? Mengutip laman Otoritas Jasa Keuangan (OJK), surat berharga adalah sebuah dokumen yang memiliki nilai uang yang diakui dan dilindungi oleh hukum. Tujuannya untuk kepentingan transaksi […]
Mengenal Profil Risiko Sebelum Main Saham
Profil risiko bukan istilah baru lagi di dunia investasi. Profil risiko menjadi hal yang mesti dipertimbangkan karena berkaitan langsung dengan kinerja portofolio milikmu. Apapun instrumen investasinya, baik saham, obligasi, reksa dana, valas, kripto, ada risikonya masing-masing. Tentunya tergantung dari jumlah keuntungan yang ditawarkan oleh setiap instrumen. Seperti apa profil risiko investasi? Untuk mengetahuinya, simak penjelasan di bawah ini. Pengertian Profil Risiko Profil risiko merupakan tolak ukur saat mengalokasikan aset yang ingin diinvestasikan. Garis besarnya tentang berapa jumlah risiko yang berani ditanggung […]
Mengenal Pasar Uang Syariah dan Manfaatnya
Pasar uang adalah sarana investasi yang menjadikan uang berperan menjadi objek jual beli. Selain itu, juga berfungsi sebagai tempat terjadinya transaksi jual beli antara investor dengan pihak lain. Saat investor meminjamkan uang yang dimiliki kepada pihal lain menggunakan perjanjian, maka nantinya pihak lain harus mengembalikan dana yang dipinjam tersebut beserta imbalan sesuai dengan perjanjian. Aktivitas perniagaan surat berharga pada pasar uang dalam memenuhi permintaan serta penawaran dilakukan dalam kurun waktu yang pendek tanpa ada batasan tempat. Itu mengapa, jatuh temponya cukup pendek […]
Mengenal P2P Lending, Seperti Apa Pengertian dan Cara Kerjanya?
Mayoritas masyarakat Indonesia tentu sudah tidak asing lagi dengan layanan pinjaman online ataupun paylater. Umumnya, produk keuangan berbasis digital tersebut disediakan oleh sebuah lembaga finansial yang dikenal dengan sebutan peer to peer atau P2P lending dan merupakan bentuk dari financial technology alias fintech. Melalui layanan tersebut, pihak pemberi pinjaman atau pendana bisa dipertemukan dengan pihak peminjam yang membutuhkan suntikan dana. Bisa dibilang, fintech tersebut memiliki konsep mirip dengan marketplace online. Hanya saja, alih-alih mempertemukan penjual dengan pembeli, layanan ini menjadi wadah untuk menghubungkan pihak pemberi pinjaman dan peminjam dengan lebih praktis dan simpel. Akan tetapi, ada risiko […]
Mengenal Profil Risiko Sebelum Main Saham
Profil risiko bukan istilah baru lagi di dunia investasi. Profil risiko menjadi hal yang mesti dipertimbangkan karena berkaitan langsung dengan kinerja portofolio milikmu. Apapun instrumen investasinya, baik saham, obligasi, reksa dana, valas, kripto, ada risikonya masing-masing. Tentunya tergantung dari jumlah keuntungan yang ditawarkan oleh setiap instrumen. Seperti apa profil risiko investasi? Untuk mengetahuinya, simak penjelasan di bawah ini. Pengertian Profil Risiko Profil risiko merupakan tolak ukur saat mengalokasikan aset yang ingin diinvestasikan. Garis besarnya tentang berapa jumlah risiko yang berani ditanggung […]
Mengenal Pengertian Advis dalam Konteks Perbankan yang Memudahkan Nasabah Pantau Transaksi
Jika mengacu dari segi kebahasaannya, advis berasal dari Bahasa Inggris ”advice” yang berarti nasihat. Akan tetapi, tergantung dari konteks penggunaan dan penempatannya, istilah advis bisa memiliki beragam arti yang berbeda. Oleh karena itu, kamu perlu memahami betul apa maksud dari istilah ini dengan mencari tahu konteks penggunaannya terlebih dahulu. Salah satu contohnya adalah dalam konteks perbankan atau keuangan, advis bisa diartikan sebagai surat pemberitahuan atau dokumen tertulis yang diberikan oleh pihak bank pada nasabah. Melalui dokumen tersebut, nasabah bisa mengetahui berbagai informasi […]