Liputan6.com, Jakarta – Indonesia mencatat pencapaian penting dalam diplomasi ekonomi dengan disepakatinya dua perjanjian strategis, yakni Indonesia–European Union Comprehensive Economic Partnership Agreement (IEU–CEPA) dan Indonesia–Canada Comprehensive Economic Partnership Agreement (ICA–CEPA). Kedua kesepakatan ini diharapkan membuka akses pasar lebih luas, memperkuat investasi, serta memperdalam kerja sama dengan mitra utama di Eropa dan Amerika Utara. Juru Bicara Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Haryo Limanseto menjelaskan, kedua kesepakatan ini menjadi bukti konsistensi Indonesia dalam memperjuangkan kepentingan nasional di tengah dinamika perdagangan global. “Dengan tercapainya […]

Jakarta – Adopsi mata uang kripto semakin meluas ke sektor barang mewah. DIFD, salah satu dealer mobil mewah ternama di Inggris, resmi menerima pembayaran dengan Bitcoin (BTC). Dengan demikian, konsumen kini bisa membeli mobil premium seperti Lamborghini hingga Bentley menggunakan aset digital tersebut. Langkah DIFD menegaskan pergeseran fungsi Bitcoin, tidak hanya sebagai instrumen investasi atau spekulasi, tetapi juga sebagai alat tukar nyata di pasar barang mewah. Fenomena ini didorong oleh konsumen berpenghasilan tinggi yang semakin memandang BTC sebagai penyimpan nilai […]