Liputan6.com, Jakarta – Posko Nasional Sektor ESDM periode Nataru mencatat adanya kenaikan konsumsi BBM jenis bensin (gasoline) hingga 0,9 persen di periode Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025/2026, dibandingkan konsumsi normal per Oktober-November 2025. Pemakaian bensin naik tipis lantaran banyak masyarakat disebut lebih memilih untuk naik transportasi umum ketimbang menggunakan kendaraan pribadi. “Jadi perkiraannya adalah banyak masyarakat yang menggunakan angkutan umum. Itu yang kita hitung kan mobil-mobil pribadi,” kata Ketua Posko Nataru Sektor ESDM Erika Retnowati di Kantor BPH Migas, […]