Sekitar 111 siswa dari SMP Negeri 8 Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur, dilarikan ke tiga rumah sakit setelah mengalami keluhan sakit perut, mual, dan diare usai mengonsumsi Makan Bergizi Gratis (MBG) pada Selasa (22/7). Wakil Kepala Polresta Kupang Kota, AKBP Anak Agung Gde Anom Wirata, mengatakan pihak kepolisian sudah mendatangi sekolah dan tiga rumah sakit tempat para siswa dirawat, yaitu Rumah Sakit Siloam (45 siswa), Rumah Sakit Mamami (65 siswa), dan RSUD SK Lerik (18 siswa). “Kami masih menyelidiki penyebab […]
Tag: konsumsi
Konsumsi Vitamin D Bisa Cegah Gigi Berlubang Hingga 50%
Kerusakan gigi menjadi masalah umum yang banyak dialami anak-anak dan orang dewasa. Penelitian terbaru yang dipublikasikan dalam Nutrition Reviews menunjukkan bahwa konsumsi vitamin D dapat menurunkan risiko kerusakan gigi hingga 50 persen. Penelitian yang dilakukan oleh Dr. Philippe Hujoel dari Universitas Washington ini merupakan tinjauan terhadap 24 uji klinis terkontrol yang dilakukan sejak tahun 1920-an hingga 1980-an, melibatkan sekitar 3.000 anak di berbagai negara. Hasilnya, vitamin D terbukti efektif dalam mengurangi kejadian karies gigi pada anak-anak. Vitamin D, dikenal sebagai […]
Konsumsi Kayu Manis Bisa Bereaksi dengan Obat, Ini yang Perlu Diketahui
Kayu manis sering kali dianggap sebagai rempah yang memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Namun, ada hal penting yang perlu diperhatikan, yaitu interaksi antara kayu manis dan obat-obatan. Dalam beberapa kasus, konsumsi kayu manis dapat mengganggu efektivitas obat yang sedang dikonsumsi. Pernyataan bahwa “jangan konsumsi rempah bersamaan dengan obat” sering kali disederhanakan. Faktanya, tidak semua rempah, termasuk kayu manis, berbahaya jika dikonsumsi bersamaan dengan obat. Namun, penting untuk memahami interaksi spesifik yang dapat terjadi antara rempah-rempah dan obat-obatan. Baru-baru ini, penelitian dari University of […]