Seorang penggemar Republik Demokratik Kongo mencuri perhatian di Piala Afrika 2025. Dia berdiri bak patung yang tak bergerak sepanjang pertandingan.Kongo sudah memastikan diri ke babak 16 besar Piala Afrika 2025. Aaron Wan-Bissaka cs finis sebagai runner-up Grup D di bawah Senegal usai menghajar Botswana 3-0 di Rabat, Maroko, Rabu (31/12) dini hari WIB. Di tengah pertandingan Kongo, terselip cerita menarik dari tribun. Satu penggemar berpakaian rapi dengan jaket dan dasi tampak berdiri diam tak bergerak sejak kick-off. Menukil Africa Top […]
Tag: kongo
Nigeria Gagal ke Piala Dunia, Pelatih Tuding Kongo Pakai Jampi-jampi
Kekalahan Nigeria dari Republik Demokratik Kongo di playoff Piala Dunia 2026 zona Afrika menyisakan drama. Pelatih Nigeria Eric Chelle menuding Kongo memakai praktik voodoo untuk mengganggu para pemain Super Eagles dalam adu penalti.Dalam duel yang berlangsung di Rabat, Maroko, Senin (17/11/2025) dini hari WIB, Nigeria unggul cepat di menit ke-3 lewat Frank Onyeka, namun disamakan Kongo melalui Meschak Elia di menit ke-32. Skor 1-1 terus bertahan hingga selesainya babak tambahan 2×15 menit. Adu penalti pun dilakukan untuk menentukan pemenang, dan […]




