Pemerataan layanan pendidikan anak usia dini di Kutai Kartanegara (Kukar) masih menghadapi tantangan besar. Data Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kukar mencatat, sekitar 10 ribu anak usia PAUD belum terdaftar di lembaga pendidikan formal. Kondisi itu mendorong pemerintah daerah untuk memperkuat sinkronisasi data dan meningkatkan kualitas guru PAUD, agar setiap anak mendapat kesempatan belajar yang sama sejak dini. Plt Sekretaris Disdikbud Kukar, Pujianto, menjelaskan bahwa pihaknya tengah menyatukan data antara Disdukcapil dan Data Pokok Pendidikan (Dapodik) untuk memastikan keakuratan jumlah anak […]
Tag: kompetensi
Puluhan Peserta Ikuti Uji Kompetensi Psikotes Seleksi KPID
KBRN, Banjarbaru : Calon anggota Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) kembali berjibaku dalam rangkaian tes seleksi. Sebanyak 52 peserta tes, mengerjakan soal kompetensi psikotes, di Gedung Manajemen Rumah Sakit Jiwa Sambang Lihum, Kabupaten Banjar, Kamis (10/4/2025). Anggota Tim Seleksi (Timsel) KPID Kalsel periode 2024-2027, M. Tasriq Usman mengatakan, uji psikotes ini merupakan tahap lanjutan dari uji CAT sebelumnya, dimana melalui uji ini akan mendapatkan calon-calon komisioner yang tidak hanya memiliki skill dan pengetahuan tentang penyiaran, tetapi […]




