Polisi menangkap M Deni (22), residivis kasus jambret, terkait penjambretan iPhone 16 Pro di Kelapa Gading, Jakarta Utara. Deni ditangkap Selasa (6/1), kurang dari 24 jam setelah kejadian, dan ditembak kakinya karena melawan petugas. Saat ini ia dirawat di RS Polri Kramat Jati. Aksi jambret terjadi Minggu (4/1) saat korban RAF (32) hendak beribadah. Korban terjatuh dan terseret, mengalami luka, serta rugi sekitar Rp 21 juta. Deni berperan sebagai eksekutor, sementara rekannya berinisial RA masih buron. HP korban dijual seharga […]

Seorang Aparatur Sipil Negara (ASN) berinisial AHP (30) menjadi korban pengeroyokan saat hendak menemui anaknya di kawasan Mal Kelapa Gading, Jakarta Utara. Insiden tersebut sempat viral di media sosial, dan korban telah melaporkan kejadian itu ke pihak kepolisian. Dalam video yang beredar, terlihat AHP dikeroyok oleh beberapa pria di dalam area Mal. Korban tampak tak berdaya dan hanya bisa tergeletak di lantai sambil meronta kesakitan tanpa mampu melawan. Salah satu pelaku terlihat juga mencekik leher korban, sementara pelaku lainnya memegang erat anggota tubuh AHP. ASN […]