Posisi aset yang dimiliki oleh sebuah negara memberikan pengaruh yang cukup penting dalam keberlangsungan finansial negara. Aset pemerintah dalam bentuk mata uang asing biasanya disiapkan dengan tujuan untuk membantu kondisi keuangan sebuah negara begitupun Indonesia. Berbagai hal yang berkaitan dengan tata negara dari berbagai sisi memang seringkali luput dari perhatian masyarakat luas. Alasannya tentu karena kurangnya pemahaman masyarakat terhadap hal-hal tersebut. Diantara berbagai faktor yang turut mempengaruhi kondisi suatu negara, aset pemerintah dalam bentuk mata uang asing mulai menarik perhatian beberapa waktu bekalangan ini. […]
Tag: juta
Rupiah Stres, Kembali Dekati Rp15 Ribu Karena Proyeksi Suku Bunga BI
‘Menabung pangkal kaya’ merupakan sebuah pepatah yang kerap jadi acuan mengamankan finansial di masa depan. Namun, inflasi di Indonesia meningkat cukup pesat bahkan mencapai angka tertinggi dalam lima tahun terakhir.Tentunya hal itu berpotensi mengganggu ketahanan finansial. Terlebih jika terjadi risiko yang dapat menguras tabungan dan mengguncangkan kondisi finansial. Seperti, ketika tulang punggung keluarga meninggal dunia sehingga nihil pemasukan, hingga menanggung beban biaya ketika anggota keluarga dirawat, yang menjadi kian mahal akibat inflasi. Sejatinya mengelola keuangan secara lebih baik mudah untuk […]
Tips Tata Kelola Keuangan dan Pentingnya Asuransi untuk Masa Depan
‘Menabung pangkal kaya’ merupakan sebuah pepatah yang kerap jadi acuan mengamankan finansial di masa depan. Namun, inflasi di Indonesia meningkat cukup pesat bahkan mencapai angka tertinggi dalam lima tahun terakhir.Tentunya hal itu berpotensi mengganggu ketahanan finansial. Terlebih jika terjadi risiko yang dapat menguras tabungan dan mengguncangkan kondisi finansial. Seperti, ketika tulang punggung keluarga meninggal dunia sehingga nihil pemasukan, hingga menanggung beban biaya ketika anggota keluarga dirawat, yang menjadi kian mahal akibat inflasi. Sejatinya mengelola keuangan secara lebih baik mudah untuk […]
Gara-gara Airport Tax Harga Tiket Pesawat Naik hingga Rp60 Ribu
Harga tiket pesawat naik Rp10 ribu hingga Rp60 ribu karena imbas dari penyesuaian tarif Pelayanan Jasa Penumpang Pesawat Udara (PJP2U) atau airport tax naik di sejumlah bandara.Ketua Umum Asosiasi Travel Agent Indonesia (Astindo) Pauline Suharno mengatakan kebijakan ini tak tepat dilakukan sekarang karena tiket pesawat baru saja naik akibat biaya fuel surcharce atau biaya bahan bakar. “Dari list yang ada (kenaikan harga tiket pesawat rata-rata) Rp10 ribu-Rp60 ribu ya,” kata Pauline kepada CNNIndonesia.com, Rabu (20/7). Dalam hal ini ia mengingatkan pengelola bandara untuk […]
Transaksi Kripto Tembus Rp859,4 T pada 2021
Kementerian Perdagangan (Kemendag) mencatat nilai transaksi aset kripto tembus Rp859,4 triliun sepanjang 2021.Wakil Menteri Perdagangan Jerry Sambuaga mengatakan realisasi itu naik signifikan 1.224 persen dibandingkan posisi 2020 yang hanya Rp64,9 triliun. Jumlah investor tercatat sebanyak 14,6 juta. “Demografi investor aset kripto juga menunjukkan informasi yang cukup menarik. Pria mendominasi 79 persen dan perempuan 21 persen,” ungkap Jerry dalam keterangan resmi yang dirilis Selasa (20/7). “Pekerjaan nasabah aset kripto didominasi karyawan swasta 28 persen, disusul wirausahawan 23 persen, dan pelajar 18 persen,” […]
Rupiah Dekati Rp15 Ribu Lagi Akibat Dibayangi Resesi Global
Nilai tukar rupiah bertengger di posisi Rp14.996 per dolar AS pada Kamis (21/7) pagi. Mata uang Garuda melemah 7 poin atau 0,05 persen dari perdagangan sebelumnya.Pagi ini, mayoritas mata uang di kawasan Asia bergerak melemah. Dolar Singapura melemah 0,01 persen, won Korea Selatan melemah 0,15 persen, bath Thailand melemah 0,20 persen, peso Filipina melemah 0,08 persen, yuan China melemah 0,17 persen, ringgit Malaysia melemah 0.09 persen stagnan, dan rupee India melemah 0,05 persen. Sementara mayoritas mata uang utama di negara maju yang […]
Harga Kripto Merana Dipimpin Solana
Mayoritas harga kripto teratas melemah pada Kamis (21/7) pagi. Penurunan terbesar dialami oleh solana.Mengutip coinmarketcap.com, solana turun 7,37 persen dalam kurun 24 jam ke US$41,42 per keping. Namun solana masih naik 18,36 persen dalam sepekan. Penurunan juga dialami bitcoin sebesar 0,10 persen dalam sehari ke US$23.276 per keping. Namun, kripto dengan kapitalisasi pasar terbesar ini menguat 15,07 persen seminggu terakhir. Sementara tether stagnan dalam semalam di level US$1 per keping. Kemudian, binance USD Coin turun 0,02 persen dalam sehari menjadi US$0,99 per keping. […]
Negara Bisa Rugi Rp100 T Gegara 40 Juta Kendaraan Belum Bayar Pajak
Tim Pembina Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) mengatakan potensi kerugian negara karena puluhan juta kendaraan belum membayar pajak kendaraan bermotor (PKB) mencapai Rp100 triliun.Humas Jasa Raharja Panji mengatakan masih ada 40 juta kendaraan atau 39 persen dari total kendaraan yang belum membayar PKB. Padahal, potensi penerimaan pajak dari puluhan juta kendaraan lebih dari Rp100 triliun. Oleh karena itu, Samsat berencana menghapus data kendaraan bermotor yang tidak membayar PKB selama dua tahun. Panji mengatakan keterlambatan membayar pajak dilihat dari registrasi ulang […]
Karyawan Anak Usaha Garuda Minta Erick Bubarkan Direksi Aerotrans
Pekerja PT Aerotrans Services Indonesia, anak usaha Garuda Indonesia, akan menggelar aksi demo kepada perusahaan pada 28 Juli 2022.Ketua Serikat Pekerja Dirgantara, Digital, dan Transportasi (SPDT) Iswan Abdullah Siata menyebut manajemen perusahaan mengabaikan regulasi ketenagakerjaan di Indonesia. Salah satunya, tidak membayar gaji dan tunjangan hari raya (THR) karyawan sejak Maret 2020 lalu hingga saat ini. Perusahaan berdalih tidak membayarkan hak karyawan itu dengan alasan terimbas pandemi covid-19 dan kerugian yang menimpa induk usahanya, Garuda Indonesia. PT Aerotrans Services Indonesia merupakan perusahaan yang […]
Tank Berderet di Bank China, Berjaga-jaga dari Protes Nasabah
Viral video di media sosial menunjukkan sejumlah tank tentara berjaga di jalanan Provinsi Henan, China, untuk melindungi bank dari protes para nasabah. Tank-tank tersebut mencegah nasabah yang berunjuk rasa menuntut pencairan simpanan mereka yang dibekukan.Dilansir dari India Today, (21/7), ratusan deposan bank di Provinsi Henan menuntut otoritas provinsi membantu memulihkan tabungan dari empat bank desa kecil yang menghentikan penarikan dana. Pembekuan itu membuat mereka tak bisa menarik tabungan. Hal serupa juga terjadi di People’s Bank of China (PoB) di kota Zhengzhou. Bank membekukan […]
Karyawan Anak Usaha Garuda Mengaku Tak Digaji Sejak 2020
Ketua Serikat Pekerja Dirgantara, Digital dan Transportasi (SPDT) Iswan Abdullah Siata mengatakan PT Aerotrans Services Indonesia tidak membayarkan upah kepada karyawan sejak Maret 2020 hingga saat ini.Ia menyebut anak usaha PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk itu berdalih tidak membayarkan hak karyawan itu dengan alasan terimbas pandemi covid-19. “Kita sama-sama tahu sejak Maret 2020 kita ditimpa covid-19, tapi covid-19 yang berlaku bukan berarti pihak PT Aerotrans Services Indonesia tidak membayarkan upah pekerjanya. Faktanya sejak Maret 2020 hingga saat ini mereka tidak membayar upah pekerja […]
Rupiah Meradang ke Rp15.036 Gara-gara BI Tahan Suku Bunga
Nilai tukar rupiah melemah ke level Rp15.036 per dolar AS di perdagangan pasar spot pada Kamis (21/7) sore. Mata uang Garuda melemah 47 poin atau 0,31 persen dibandingkan sebelumnya.Sementara itu, kurs referensi Bank Indonesia (BI), Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor) menempatkan rupiah di posisi Rp15.017 per dolar AS atau melemah dari sebelumnya sebesar Rp14.986 per dolar AS. Mayoritas mata uang Asia tampak variatif. Baht Thailand melemah 0,44 persen, ringgit Malaysia melemah 0,44 persen, yen Jepang melemah 0,29 persen dan yuan China melemah […]