Seledri merupakan jenis sayuran yang umumnya digunakan sebagai penambah rasa dan aroma dalam masakan, misalnya sup. Namun, beberapa waktu terakhir, mengonsumsi jus seledri tengah populer karena dipercaya memiliki sejumlah manfaat yang tak kalah penting di bandingkan dengan jus lainnya. Kandungan Nutrisi Jus SeledriDalam 1 porsi jus seledri (227 gram) terkandung sekitar 43 kalori dan berbagai nutrisi berikut: Selain berbagai nutrisi di atas, jus seledri juga mengandung kalsium, magnesium, seng (zinc), tembaga, folat, vitamin A, vitamin B, vitamin C, vitamin K, […]