JAKARTA – Gunung Lewotobi Laki-Laki, Nusa Tenggara Timur erupsi kembali pada Selasa 17 Juni 2025 pukul 23.00 WITA. Hal ini berdampak pada terganggu aktivitas transportasi udara termasuk penutupan beberapa bandara dan pengalihan rute penerbangan. Terkait hal itu, Ketua Umum Gabungan Pengusaha Angkutan Sungai, Danau dan Penyeberangan (Gapasdap) Khoiri Soetomo menyatakan dalam kondisi darurat seperti ini, kelancaran konektivitas transportasi antarwilayah harus tetap terjaga. 1. Dukung Mobilitas Masyarakat Dia menjelaskan untuk mendukung mobilitas masyarakat, distribusi logistik maupun keberlanjutan sektor pariwisata terlebih saat ini […]
Tag: judi poker
Transaksi PRJ 2025 Ditargetkan Lampaui Rp7,5 Triliun, Berikut Harga Tiket dan Jam Buka
JAKARTA – Pameran tahunan Jakarta Fair Kemayoran (JFK) atau Pekan Raya Jakarta (PRJ) di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, resmi dibuka hari ini dan akan berlangsung hingga 13 Juli 2025. Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, menargetkan nilai transaksi PRJ dalam rangka perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-498 Kota Jakarta bisa melampaui capaian 2024, yakni sebesar Rp7,5 triliun dengan jumlah pengunjung mencapai 6,3 juta orang. Menurut Pramono, transaksi tersebut didukung oleh meningkatnya daya beli masyarakat serta tingginya aktivitas Meeting, Incentive, Convention, and […]
Prabowo Terbang ke Rusia Bertemu Putin, Investasi hingga Perdagangan Ditingkatkan
JAKARTA – Presiden Prabowo Subianto dijadwalkan melakukan kunjungan kerja ke Rusia pada 18–20 Juni 2025. Kunjungan ini dilakukan atas undangan khusus Presiden Rusia Vladimir Putin dalam rangka menghadiri Saint Petersburg International Economic Forum (SPIEF) serta menggelar pertemuan bilateral tingkat tinggi. Menurut rencana, Prabowo dan Putin juga akan melakukan pertemuan pada 19 Juni 2025. Anggota Komisi VI DPR Ahmad Labib mengatakan, momentum ini harus dimanfaatkan secara maksimal untuk mempercepat kerja sama strategis antara Indonesia dan Federasi Rusia, terutama dalam bidang perdagangan, […]
Presiden Prabowo Dinilai Sukses Berantas Korupsi di Pemerintahan
JAKARTA – Program pemberantasan korupsi era Presiden Prabowo Subianto mulai menunjukkan hasilnya, data Kementerian PAN-RB mencatat penurunan 15% pada indikator potensi korupsi, dalam birokrasi selama tiga bulan pertama kepemimpinan Prabowo. “Awal tahun 2025 Transparency International mempublikasikan hasil terbaru dari Indeks Persepsi Korupsi (IPK) 2024. Dalam survei global ini, Indonesia menempati peringkat ke-99 dari 180 negara dengan skor 37 poin. Skor ini menunjukkan adanya peningkatan dari tahun sebelumnya yang tercatat 34 poin,” kata Ketua Umum Keluarga Alumni PSIK-ITB, Lutfi Alkatiri, Jumat […]
Restoran Kampung Kecil di Tangsel Kebakaran, 2 Orang Terluka
TANGSEL – Restoran Kampung Kecil di kawasan Rawa Buntu, Serpong, Tangerang Selatan (Tangsel), Banten kebakaran pada Jumat (13/6/2025). Dua orang terluka. Kebakaran itu terjadi sekira pukul 08.30 WIB. Diduga sumber api berasal dari kebocoran gas di bagian dapur. Dengan cepat api langsung membakar habis restoran yang terletak di kawasan elit Bumi Serpong Damai (BSD) tersebut. “Sumber api dari bagian dapur,” kata Komandan Peleton (Danton) Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) dan Penyelamatan Kota Tangsel, Sahroni, di lokasi. Tak lama menerima laporan, petugas […]
Komisi Kejaksaan Awasi Penanganan Perkara Korupsi Sampah di Tangsel
TANGERANG SELATAN – Penyidikan kasus korupsi pengelolaan sampah di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) masih berjalan di Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten. Saat ini, sejumlah tersangka telah ditahan, salah satunya Kadis Lingkungan Hidup Tangsel Wahyunoto Lukman. Sebanyak 4 orang ditetapkan tersangka, yaitu Kepala Dinas LH Kota Tangsel Wahyunoto Lukman, Kepala Bidang Kebersihan TB Apriliandhi, seorang ASN Zeky Yamani, serta pihak kontraktor swasta berinisial SYM. Komisi Kejaksaan (Komjak) RI melakukan monitoring penyidikan kasus korupsi pada Dinas LH Kota Tangsel oleh Kejati Banten. “Komisi […]
Eks Sekda Cilacap Jadi Tersangka Korupsi Rp 237 Miliar, Ditahan Kejati Jateng
Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah resmi menetapkan dan menahan mantan Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Cilacap, Awaluddin Muuri (AM), sebagai tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan aset BUMD PT Cilacap Segara Artha (CSA). Dugaan kerugian negara akibat kasus ini mencapai Rp 237 miliar. Asisten Tindak Pidana Khusus Kejati Jateng, Lukas Alexander Sinuraya, menjelaskan bahwa AM ditahan selama 20 hari ke depan di Lapas Kelas 1 Semarang guna kepentingan penyidikan. AM tampak mengenakan rompi oranye dan masker hijau saat digelandang ke mobil tahanan dari […]
Gubernur Aceh: Legalitas Bendera Aceh Masih Dalam Proses, Harapan Masyarakat Tetap Tinggi
Jakarta, 18 Juni 2025 – Gubernur Aceh Muzakir Manaf (Mualem) menyatakan bahwa legalitas pengibaran bendera Aceh masih dalam proses, dan belum diperbolehkan secara resmi. Pernyataan ini disampaikannya di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, pada Selasa (17/6). Ia berharap bendera Aceh bisa segera berkibar jika sudah sah secara hukum. Terkait insiden pengibaran bendera Aceh saat aksi damai di Kantor Gubernur Aceh, Muzakir mengaku belum mengetahui karena sedang berada di Jakarta. Sementara itu, Wali Nanggroe Aceh Malik Mahmud Al Haythar juga menyampaikan bahwa […]
Warga Flores Timur Dilanda Ketakutan Erupsi Gunung Lewotobi, Mulai Evakuasi Mandiri
FLORES TIMUR, iNews.id – Gunung Lewotobi Laki-Laki meletus dahsyat dengan menyemburkan kolom abu setinggi 10.000 meter di atas puncak, Selasa (17/6/2025) pukul 17.35 WITA. Erupsi ini menyebabkan kepanikan di sejumlah wilayah terdampak. Salah satunya di Desa Boru, Kecamatan Wulanggitang, Kabupaten Flores Timur yang kini diselimuti abu vulkanis tebal. Warga pun mulai mengungsi secara mandiri dan mencari perbekalan. “Kami mengungsi sementara. Kami lagi di kebun cari ubi, pisang, dan sayur saat terjadi erupsi. Kami takut, jadi kini mau kembali ke pengungsian […]
Penampakan Mengerikan Letusan Dahsyat Gunung Lewotobi, Langit Menjadi Gelap Gulita!
FLORES TIMUR, iNews.id – Suasana mencekam menyelimuti langit Flores Timur, Nusa Tenggara Timur saat letusan dahsyat Gunung Lewotobi Laki-Laki, Selasa (17/6/2025) sore. Kolom abu vulkanis menjulang setinggi 10.000 meter di atas puncak (11.584 meter di atas permukaan laut) hingga menutup langit dan menyebabkan gelap gulita di sejumlah wilayah. Langit Gelap Gulita, Awan Panas Menyebar ke Semua PenjuruGunung Lewotobi Laki-Laki mengalami letusan hebat pada pukul 17.35 WITA. Kolom abu teramati berwarna kelabu tebal dan menyebar ke hampir seluruh penjuru arah mata […]
Update Dampak Erupsi Dahsyat Gunung Lewotobi Laki-Laki, Puluhan Ibu Menyusui Dievakuasi
MAUMERE, iNews.id – Puluhan ibu menyusui bersama bayi mereka dari daerah Kringa, perbatasan Kabupaten Sikka dan Flores Timur, dievakuasi ke rumah singgah persalinan di Kota Maumere. Evakuasi ini dilakukan menyusul paparan abu vulkanik pekat akibat erupsi dahsyat Gunung Lewotobi Laki-Laki yang terus berlangsung sejak Selasa (17/6/2025) sore. Para ibu dan bayi tersebut tiba di Maumere pada Rabu (18/6/2025) dini hari. Mereka diangkut menggunakan mobil Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) dan ambulans dari Kringa. Langkah ini merupakan upaya antisipatif untuk melindungi […]
Breaking News! Makelar Kasus Zarof Ricar Dituntut 20 Tahun Penjara
JAKARTA – Jaksa penuntut umum (JPU) menuntut eks pejabat Mahkamah Agung (MA) Zarof Ricar dengan hukuman 20 tahun penjara terkait vonis bebas Gregorius Ronald Tannur. JPU menyatakan, Zarof terbukti melanggar Pasal 6 Ayat (1) huruf a juncto Pasal 15 juncto Pasal 18 dan Pasal 12B juncto Pasal 18 UU Tindak Pidana Korupsi (Tipikor). “Menuntut, menjatuhkan pidana terhadap terdakwa Zarof Ricar oleh karena itu dengan pidana penjara selama 20 tahun,” kata JPU membacakan amar tuntutan di Pengadilan Tipikor Jakarta, Rabu (28/5/2025). […]