JAKARTA – Baim Wong dan Paula Verhoeven kembali tampil satu frame. Mantan pasangan suami istri ini terlihat bersama di event sekolah kedua anak mereka, pada 26 November 2025. Lewat Instagram, Baim yang mengenakan kaus hitam lengan panjang dan ceana jeans tampak semringah berfoto dengan Paula yang tampil dengan outfit ungu dan jilbab hitam. Mereka terlibat dalam acara market day Skole Friends di mana skill entrepreneur anak diasah dengan mengizinkan mereka berjualan. Dalam kesempatan itu, Kiano terlihat berjualan mini cheesy bite, […]
Tag: judi poker
Lembut dan Wife Material, Alasan Insanul Fahmi Nikahi Inara Rusli
JAKARTA – Insanul Fahmi akhirnya membeberkan awal kedekatannya dengan Inara Rusli hingga akhirnya memutuskan menikah pada awal Agustus 2025. Dia membantah asumsi yang menyebut, jika mereka berkenalan di kajian agama. Dia juga menyanggah rumor yang mengatakan mereka dicomblangi oleh Ustadz Derry Sulaiman. Dia mengklaim, hubungannya dengan ibu tiga anak tersebut berawal dari bisnis. “Kami itu dekat setelah dikenalin teman karena Inara mau berbisnis kafe dan travel. Jadi kami intens komunikasi dan bertemu untuk ngomongin bisnis sejak Juli 2025,” katanya dikutip […]
Sadis, Insanul Fahmi Ancam Bakal ‘Jajan’ jika Tak Diizinkan Istri Nikahi Inara Rusli
JAKARTA – Content creator Wardatina Mawa mengaku, suaminya, Insanul Fahmi secara terang-terangan menyatakan niat untuk berpoligami dengan menikahi selebgram Inara Rusli. Bahkan Insan sempat menebar ancaman jika istrinya itu tidak memberikan restu untuknya menikah lagi. Dia mengancam, tak lagi mau bersikap terbuka terkait apa yang dilakukannya di luar rumah. “Dia bilang, ‘Jadi kalau Abang mau nikah siri atau jajan cewek di luar, Abang enggak akan bilang sama Ayang’,” ujar Wardatina Mawa dikutip dari posdcast YouTube CURHAT BANG Denny Sumargo, Rabu […]
Sambil Menangis, Insanul Fahmi Akui sudah Menikah Siri dengan Inara Rusli
JAKARTA – Insanul Fahmi akhirnya muncul ke publik di tengah kisruh perselingkuhannya dengan Inara Rusli. Dia mengaku, sudah menikah siri dengan ibu tiga anak tersebut. “Saya dan Inara sudah menikah (siri), Agustus 2025,” katanya dikutip dari podcast YouTube Richard Lee, pada Kamis (23/11/2025). Insanul Fahmi mengaku, Inara Rusli tak tahu status pernikahannya dengan Wardatina Mawa yang sebenarnya. “Karena aku bilang, kalau aku dan Mawa itu sudah cerai. Talak dua,” imbuhnya. Pernyataan itu, didasarkan Insan pada fakta bahwa dirinya sudah dua […]
Dituduh Nikita Mirzani Jual Produk Berbahaya, Reza Gladys Langsung Buat Booth di Acara BPOM
JAKARTA – Dokter dan pengusaha skincare, Dokter Reza Gladys turut hadir dalam event Gebyar Academia-Business-Government (ABG) yang diselenggarakan BPOM pada 15–16 November 2025 di kantor BPOM, Jakarta. Di sana, Reza membuka booth untuk dua brand kecantikan miliknya yaitu Glafidsya dan Dermagloss. Diketahui Reza sudah mengembangkan bisnis ini selama 12 tahun. Dalam unggahan di akun Instagram @rezagladys, Dokter Reza mengaku bersyukur dapat berpartisipasi dalam acara tersebut. Menurutnya ini adalah salah satu hadiah terbesar setelah ujian dalam hidupnya selama setahun terakhir.
Kabar Terbaru Banding Nikita Mirzani, Berkas Perkara Sudah di Tangan Majelis Hakim
JAKARTA – Proses banding yang diajukan Nikita Mirzani (NM) atas putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan kini memasuki tahap baru. Humas Pengadilan Tinggi Jakarta Catur Irianto memastikan berkas banding tersebut sudah diterima oleh majelis hakim yang akan memeriksa perkara. “Permohonan banding dari NM yang diputus oleh Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Memang permohonan banding itu oleh terdakwa diajukan tanggal 3 November 2025,” kata Catur di Pengadilan Tinggi DKI, Jakarta Pusat, Kamis (20/11/2025). Catur menjelaskan setelah banding diajukan, ada sejumlah proses administratif yang […]
Vadel Badjideh Resmi Ajukan Kasasi Usai Hukuman Kasus Asusila Anak Diperberat
JAKARTA – Vadel Badjideh melalui kuasa hukumnya, Oya Abdul Malik, resmi mengajukan memori kasasi di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan pada Selasa (25/11/2025). Upaya itu dilakukan sebagai bentuk keberatannya atas putusan banding Pengadilan Tinggi DKI Jakarta. “Agendanya hari ini saya masukin memori kasasi,” kata Oya Abdul Malik. Menurut Oya, putusan banding yang menjatuhi hukuman 12 tahun penjara terhadap Vadel, merupakan opini Majelis Hakim semata. Humas Pengadilan Tinggi (PT) DKI Jakarta, Catur Irianto, juga dinilai tak mengutamakan fakta hukum yang ada dalam […]
Mobil Diduga Barang Bukti Dipakai Pelesiran, Polda Metro Ungkap Statusnya Pindah Kredit
JAKARTA – Seorang pria mengaku anak anggota Propam Polda Metro Jaya diduga menggunakan mobil barang bukti milik polsek untuk berpelesiran. “Tidak benar orang tua yang bersangkutan anggota Propam. Kendaraan dimaksud statusnya pindah kredit, bukan mobil barang bukti,” kata Budi Hermanto kepada wartawan, Minggu (23/11/2025) Ia menjelaskan, saat ini pria itu diketahui berada di Yogyakarta. Polisi akan segera meminta keterangan pria tersebut terkait ucapannya. “Iya saat ini berada di Jogja tentunya harus diminta keterangan dengan statement yang bersangkutan itu apa dan […]
5 Berita Populer: Viral KDRT di Depok hingga Walkot Tangerang Marah-marah
Sejumlah peristiwa penting dan menarik menjadi berita populer pada Rabu (24/5). Mulai dari Walkot Tangerang marah-marah di Cipondoh hingga alasan pelaku KDRT di Depok belum ditahan Bagi Anda yang tak sempat mengikuti perkembangan berita terkini di hari kemarin, kumparan merangkum lima berita populer berikut. Ada apa saja? Dirjen Bina Marga Kementerian PUPR, Hedy Rahadian, meluruskan pernyataan Bakal Calon Presiden Anies Baswedan yang membandingkan pembangunan jalan nasional gratis dan jalan tol (berbayar) di era Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dengan era Presiden […]
Pagi-Pagi Bertemu Menteri, Wali Kota Sabang dan Batam Kantongi Solusi Permanen untuk Penguatan Pertanian
Komitmen pemerintah pusat dalam memperkuat sektor pertanian di wilayah strategis kembali ditunjukkan melalui langkah nyata. Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menerima kehadiran Wali Kota Sabang dan Wali Kota Batam dalam pertemuan pagi hari yang digelar pukul 06.00 WIB, Rabu (26/11/2025), di Jakarta. Tak hanya diskusi formal, pertemuan itu berlangsung akrab dan produktif. Mentan menyebut hasil dari pertemuan tersebut telah melahirkan sejumlah keputusan penting yang bersifat permanen bagi pertanian di Sabang dan Batam. “Kita diskusi penuh keakraban, kekeluargaan, dan menghasilkan […]
Rehabilitasi Eks Dirut ASDP Ira Puspadewi, KPK Sebut Kasus Korupsinya Sah
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan bahwa proses penyidikan, penyelidikan, hingga penuntutan terhadap mantan Direktur Utama PT ASDP Indonesia Ferry, Ira Puspadewi dan dua mantan direksi, Muhammad Yusuf Hadi dan Muhammad Adhi Caksono, telah melewati seluruh tahapan uji hukum yang tersedia dan dinyatakan sah, baik secara formil maupun materiil. Plt Deputi Penindakan dan Eksekusi KPK, Asep Guntur Rahayu mengatakan penanganan perkara korupsi PT ASDP telah diuji melalui praperadilan dan persidangan, sehingga tidak ada alasan untuk menilai proses tersebut cacat hukum. Ia menegaskan, baik secara prosedur maupun substansi, […]
Berbenah, Terminal Pulo Gadung Lakukan Penataan Bangunan hingga Jalankan Program Penghijauan
Terminal Pulo Gadung, Jakarta Timur (Jaktim) terus dilakukan penataan secara berkelanjutan, mulai dari perbaikan bangunan, infrastruktur, hingga penghijauan di sekitarnya. “Penataan kawasan transportasi tersebut dirancang bertahap untuk memastikan seluruh aspek, mulai dari infrastruktur, ketertiban kawasan, hingga kenyamanan pengguna terminal dapat ditingkatkan secara menyeluruh,” ujar Kepala Terminal Pulo Gadung Suratman di Jakarta, melansir Antara, Rabu (26/11/2025). Dia menyampaikan, upaya pembenahan Terminal Pulo Gadung itu dilakukan secara berkelanjutan sejak 2023. Menurut Suratman, selama dua tahun terakhir, sudah ada tiga tahap penataan yang dilaksanakan. Tahap […]














