Saat ini, menabung saja tidak cukup untuk menjamin finansial di masa mendatang. Barengi dengan investasi sedini mungkin karena peluang meningkatkan kekayaan lebih besar. Agar investasi sukses, ada cara yang harus diperhatikan, sehingga hasilnya menjadi lebih maksimal. Bagaimana? Cara investasi uang yang baik dan benar 1. Memilih produk investasi yang sesuai Instrumen investasi di Indonesia cukup beragam. Namun, tidak semuanya sesuai dengan karakteristik atau profil risikomu.   Apabila karakteristikmu konservatif atau menghindari kerugian, maka deposito, reksadana, dan emas merupakan investasi yang […]

Tidak hanya Kaum Adam, kini sudah banyak Kaum Hawa yang juga terjun ke dunia investasi. Tujuannya tetap sama, yaitu menumbuhkan aset sehingga jumlahnya semakin bertambah seiring berjalannya waktu. Faktanya, jumlah investor perempuan semakin bertambah setiap tahun. Pertambahan ini cukup signifikan dibandingkan beberapa tahun lalu, bahkan beberapa di antara investor tersebut adalah ibu rumah tangga. Jika dibandingkan dengan pria, para perempuan memiliki kelebihan tertentu saat berinvestasi. Apa saja kira-kira? 1. Perempuan lebih telaten Jika dibandingkan dengan pria, perempuan jauh lebih telaten […]

Kebanyakan dari kamu tentu sudah tidak asing dengan istilah cash flow atau arus kas. Ya, istilah tersebut merupakan salah satu aspek terpenting dalam laporan keuangan dan memiliki banyak fungsi terkait kondisi finansial perusahaan ataupun individu. Namun, tahukah kamu jika cash flow sendiri memiliki beragam jenis lainnya yang juga tidak kalah penting untuk dipahami? Salah satunya adalah free cash flow atau bisa juga disebut dengan FCF. Jika mengacu dari segi bahasanya, arti dari FCF ini ialah arus kas bebas, dan pastinya sudah tidak asing didengar dan dipahami […]

Jika investasi dikenal sebagai cara untuk mendapatkan keuntungan jangka panjang, trading memang lebih identik sebagai cara untuk meraih keuntungan dengan lebih cepat. Bahkan, tidak sedikit strategi trading yang mampu memberi profit atau imbal hasil dalam waktu beberapa jam, bahkan menit saja. Di antara beragam strategi trading yang bisa dipilih, fast trade menjadi salah satu yang cukup populer dan kerap digunakan oleh para trader. Secara umum, fast trade ini adalah metode trading yang dilakukan agar mampu mendapatkan keuntungan dalam waktu yang cepat. Akan tetapi, nilai keuntungan yang didapatkan dari aktivitas trading ini biasanya cenderung kecil sehingga lebih efektif jika […]

Saat ini, saham tidak sekedar instrumen investasi. Banyak yang terjun ke dunia saham untuk menambah penghasilan bulanan melalui trading. Beli saham di harga murah, lalu menjualnya saat harga saham naik. Akan tetapi, risiko dalam bermain saham tidak dapat dielakkan begitu saja. Daripada trading sendiri, beberapa orang memilih trading dengan bantuan robo advisor.  Pernah mendengarnya? Jika belum, ini dia informasi seputar robo advisor yang penting diketahui. Apa Itu Robo Advisor? Robo Advisor merupakan platform digital yang didukung oleh sistem algoritma canggih untuk memberikan kemudahan dalam mengelola finansial, termasuk modal bermain saham. Robo advisor adalah […]

Kabar tentang inflasi sudah berhembus dan sampai ke telinga. Kabar ini diperburuk dengan meningkatnya kasus Omicron yang terjadi di Indonesia. Meski begitu, panik bukanlah solusi untuk menyelesaikan problema seperti ini.  Bagi para investor, kabar seperti ini justru menjadi kesempatan emas untuk mencari cuan sebanyak-banyaknya. Bagaimana mungkin? Inflasi Bukanlah Penghambat untuk Cuan Inflasi dan kabar lainnya yang mempengaruhi kondisi perekonomian tak lantas menjadi penghambat untuk cuan. Justru saat seperti ini pencarian cuan dimulai, jadi jangan panik. Pasalnya, banyak investasi yang lagi […]

Kebanyakan orang mungkin mengetahui aktivitas di pasar saham hanya sebatas investasi atau menanam modal saja. Padahal, selain melakukan pembelian saham untuk investasi jangka panjang, masyarakat juga bisa melakukan transaksi pada pasar modal dengan jangka waktu yang sangat pendek, bisa beberapa hari atau bahkan jam. Aktivitas tersebut dikenal dengan istilah trading. Secara umum, yang dimaksud dengan trading adalah kegiatan yang dilakukan pada pasar modal melalui penjualan ataupun pembelian saham dalam jangka waktu yang singkat. Tujuan dari aktivitas tersebut adalah untuk melakukan transaksi atau jual […]

Ketika masih muda, kebanyakan dari kamu mungkin sama sekali tak memikirkan bagaimana kehidupan di masa tua nanti. Walaupun terasa masih begitu lama, setiap orang sejatinya harus bisa menyiapkan segala kebutuhannya di masa pensiun nanti agar tak menjadi beban keluarga saat sudah tak lagi produktif. Salah satu caranya dengan mengumpulkan dana pensiun sedini mungkin.  Di Indonesia, rata-rata usia pensiun adalah antara 55 tahun sampai 65 tahun. Dengan kata lain, jika saat ini usiamu sudah menginjak kepala tiga, artinya waktu untuk mengumpulkan […]

Ketika masih muda, kebanyakan dari kamu mungkin sama sekali tak memikirkan bagaimana kehidupan di masa tua nanti. Walaupun terasa masih begitu lama, setiap orang sejatinya harus bisa menyiapkan segala kebutuhannya di masa pensiun nanti agar tak menjadi beban keluarga saat sudah tak lagi produktif. Salah satu caranya dengan mengumpulkan dana pensiun sedini mungkin.  Di Indonesia, rata-rata usia pensiun adalah antara 55 tahun sampai 65 tahun. Dengan kata lain, jika saat ini usiamu sudah menginjak kepala tiga, artinya waktu untuk mengumpulkan […]

Tahukah kamu bahwa pada transaksi saham atau instrumen lainnya, ada beberapa proses yang perlu dilalui oleh investor atau broker agar bisa mendapatkan produk yang diinginkannya? Di antara sederet proses tersebut, pihak investor atau broker wajib memahami apa yang disebut sebagai settlement dalam sistem transaksi saham.  Secara umum, yang dimaksud dengan settlement adalah sebuah fase penyelesaian pada sistem transaksi saham. Proses tersebut juga bisa berarti suatu pertukaran uang dengan surat berharga yang dilakukan oleh pihak tertentu yang berdagang di tanggal penyelesaian pasca melakukan kesepakatan perdagangan sebelumnya.  Di masa sekarang […]

Dunia cryptocurrency atau mata uang kripto memang selalu bisa menjadi topik yang menarik untuk dibahas. Tidak hanya karena peluang keuntungannya yang terbilang menggiurkan, istilah dan strategi yang perlu dipahami oleh para pegiat crypto juga cukup banyak serta unik. Salah satu contohnya adalah istilah Hammer Candlestick atau bisa juga disebut Candlestick Hammer.  Secara umum, yang dimaksud dengan Hammer Candlestick ini adalah sebuah candlestick yang dapat ditemukan ketika kamu mengamati grafik dari harga pada pasar crypto ataupun jenis pasar aset yang lainnya. Tentunya, istilah tersebut penting untuk dipahami karena berkaitan erat dengan pengambilan keuntungan ataupun […]

Saat terjun ke dunia investasi, setiap orang tentu mengharapkan keuntungan optimal di masa mendatang. Ada banyak hal yang bisa dijadikan sebagai bahan pertimbangan dan perhitungan agar mampu mewujudkan hal tersebut, salah satunya dengan mengetahui future value atau nilai masa depan. Karena berguna untuk mengetahui estimasi nilai kas atau dana yang dimiliki di masa depan saat berinvestasi, istilah ini tidak asing di telinga investor. Prediksi tersebut bisa membantu pula pemilik modal untuk menghitung jumlah uang yang bisa dimiliki di masa mendatang berdasarkan tingkat return-nya.  […]