Pelemahan nilai tukar rupiah berakibat pada naiknya harga-harga barang di pasaran. Tidak hanya barang-barang seperti elektronik ataupun kendaraan, tetapi juga berimbas pada harga kebutuhan bahan pokok. Ambil contoh, sebelumnya kita bisa membeli jeruk impor dengan harga Rp17.000/kg, karena nilai tukar rupiah melemah, kita mau tak mau membayar jeruk dengan harga Rp18.500/kg. Jika pembelian masih dalam jumlah kecil, mungkin belum terlalu terasa efeknya. Namun, bila membeli barang elektronik semisal laptop, tentu saja efeknya akan terasa. Biasanya harga yang sudah naik kecil kemungkinan untuk turun kembali […]
Tag: hubungannya
Nilai Tukar Rupiah Melemah. Apa Hubungannya dengan Harga Barang di Pasar?
Pelemahan nilai tukar rupiah berakibat pada naiknya harga-harga barang di pasaran. Tidak hanya barang-barang seperti elektronik ataupun kendaraan, tetapi juga berimbas pada harga kebutuhan bahan pokok. Ambil contoh, sebelumnya kita bisa membeli jeruk impor dengan harga Rp17.000/kg, karena nilai tukar rupiah melemah, kita mau tak mau membayar jeruk dengan harga Rp18.500/kg. Jika pembelian masih dalam jumlah kecil, mungkin belum terlalu terasa efeknya. Namun, bila membeli barang elektronik semisal laptop, tentu saja efeknya akan terasa. Biasanya harga yang sudah naik kecil kemungkinan untuk turun […]