Gubernur Jakarta Pramono Anung menandatangani keputusan gubernur tentang relaksasi pajak, baik itu pengurangan dan pembebasan untuk sejumlah sektor termasuk hitungan pajak daerah. Kebijakan ini dinilai sebagai bentuk komitmen pemerintah provinsi dalam menciptakan sistem pemungutan pajak yang lebih adil, sekaligus memberikan insentif bagi dunia usaha di tengah kondisi ekonomi saat ini. “Hari ini saya telah menandatangani keputusan Gubernur tentang pengurangan dan pembebasan pajak daerah sebagai bentuk komitmen mendukung pemungutan pajak yang adil dan fair. Dunia usaha saat ini memerlukan insentif yang […]

Liputan6.com, Jakarta- Polisi masih mengusut kasus penusukan terhadap anggota TNI berinisial RU yang terjadi di sebuah tempat hiburan di kawasan Blok M, Jakarta Selatan. Dalam penyelidikan, polisi mengamankan barang bukti berupa pisau yang digunakan pelaku untuk menusuk korban. Kanit Resmob Polres Metro Jakarta Selatan, AKP Bima Sakti mengungkapkan, pelaku berinisial RR mengaku selalu membawa pisau ke mana pun dia pergi, terutama saat malam hari. Alasannya, sebagai bentuk perlindungan diri. “Pisau dia miliki untuk jaga diri kalau malam,” kata Bima Sakti, […]

Di tengah rutinitas yang padat, masyarakat kini butuh hiburan yang praktis, singkat, tapi tetap berkesan. Menjawab kebutuhan itu, platform streaming lokal Vidio resmi menghadirkan format baru bertajuk Vidio Mini Drama. Serial pendek ini hadir dengan durasi 1–2 menit per-episode, namun tetap menyuguhkan cerita yang padat dan emosional. Hingga pertengahan Mei 2025, total penayangan seluruh judul mini drama di Vidio sudah tembus lebih dari 8 juta views. Angka fantastis ini mencerminkan antusiasme penonton terhadap konten lokal dengan gaya baru yang ringkas tapi nempel di […]

CEO Meta Mark Zuckerberg baru-baru ini membuat pernyataan yang mengejutkan. Sebab, dalam kesaksiannya di persidangan antimonopoli melawan FTC (Komisi Perdagangan Federal AS), ia menyebut kalau era media sosial telah berakhir. Dalam kesaksiannya, seperti dikutip dari Vanity Fair, Selasa (13/5/2025) Mark Zuckerberg menyebut kalau Meta saat ini tak lagi sekadar tempat untuk terhubung dan berbagi dengan teman serta keluarga. Hal yang sudah dilakukan Meta Facebook sejak lama. Kini, menurut Mark, Meta telah berevolusi menjadi platform penelusuran dan hiburan yang lebih luas. Sebab, algortima di platform Meta […]