Apple berhasil menggagalkan transaksi penipuan senilai US$2 miliar atau sekitar Rp 32 triliun sepanjang tahun 2024. Selain itu, perusahaan memblokir lebih dari 2 juta aplikasi berisiko dan menolak ratusan ribu pendaftaran akun yang berpotensi penipuan. Dalam laporan resmi, Apple menyatakan telah menghentikan transaksi penipuan senilai lebih dari US$9 miliar dalam lima tahun terakhir. Tahun lalu, Apple menutup lebih dari 146 ribu akun pengembang terkait aktivitas penipuan dan menolak pendaftaran 139 ribu akun pengembang baru yang dicurigai. Perusahaan juga memblokir lebih […]
Tag: gagalkan
Operasi Gabungan Bea Cukai, BNN dan TNI AL Gagalkan Penyelundupan 2 Ton Sabu di Karimun
Liputan6.com, Jakarta – Operasi gabungan yang melibatkan Bea Cukai, Badan Narkotika Nasional (BNN) Republik Indonesia, dan TNI Angkatan Laut (TNI AL) menggagalkan penyelundupan 2 ton sabu di Perairan Karimun Anak, Kepulauan Riau. Penindakan tersebut menjadi yang terbesar dalam sejarah pemberantasan narkotika di Indonesia. Pengungkapan ini bermula dari analisis bersama Bea Cukai dan BNN atas pergerakan kapal tanker MT. Sea Dragon, yang dicurigai membawa narkotika jaringan internasional. Kapal berbendera Indonesia itu dilaporkan berlayar dari Phuket, Thailand menuju Selat Malaka. “Penindakan sabu […]
BNN Gagalkan Penyelundupan 2 Ton Sabu di Laut Karimun, Komisi III DPR: Prestasi dan Keprihatinan
Batam, 26 Mei 2025 – Badan Narkotika Nasional (BNN) RI berhasil menggagalkan penyelundupan 2 ton narkoba jenis sabu di wilayah Laut Karimun, Kepulauan Riau. Penangkapan ini menjadi salah satu yang terbesar dalam sejarah penegakan hukum di Indonesia. Anggota Komisi III DPR RI, Pulung Agustanto, mengapresiasi keberhasilan tersebut namun juga menyatakan keprihatinan atas terus menjadikannya Indonesia sebagai target pasar narkoba internasional. “Ini prestasi luar biasa, tapi juga menyedihkan. Negara kita terus menjadi pasar barang haram,” ujar Pulung. Ia menilai Indonesia sedang […]
Gagalkan Peredaran Narkoba, Polda Metro Sita 6 Kg Ganja
Liputan6.com, Jakarta – Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya menggagalkan peredaran narkotika jenis ganja seberat 6 kilogram di wilayah Jakarta Timur. Seorang pengedar berinisial HP (32) pun ditangkap. Kasubdit III Ditresnarkoba Polda Metro Jaya, AKBP Ade Candra, menjelaskan penangkapan HP berawal dari laporan masyarakat terkait dugaan aktivitas peredaran ganja di kawasan Pondok Kelapa, Jakarta Timur. Saat itu, tim Subdit III melakukan penyelidikan dan berhasil menangkap HP di Jalan Bintara, Bekasi Barat pada Rabu, 14 Mei 2025 sekitar pukul 19.00 WIB. […]
Gagalkan Peredaran Narkoba, Polda Metro Sita 6 Kg Ganja
Liputan6.com, Jakarta – Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya menggagalkan peredaran narkotika jenis ganja seberat 6 kilogram di wilayah Jakarta Timur. Seorang pengedar berinisial HP (32) pun ditangkap. Kasubdit III Ditresnarkoba Polda Metro Jaya, AKBP Ade Candra, menjelaskan penangkapan HP berawal dari laporan masyarakat terkait dugaan aktivitas peredaran ganja di kawasan Pondok Kelapa, Jakarta Timur. Saat itu, tim Subdit III melakukan penyelidikan dan berhasil menangkap HP di Jalan Bintara, Bekasi Barat pada Rabu, 14 Mei 2025 sekitar pukul 19.00 WIB. […]
Gagalkan Peredaran Narkoba, Polisi Amankan 6 Kg Ganja di Bekasi
JAKARTA – Kasubdit 3 Ditresnarkoba Polda Metro Jaya, AKBP Ade Candra menyebutkan, pihaknya baru saja menggagalkan peredaran narkotika jenis ganja dengan berat bruto 6 kilogram di kawasan Bekasi. Polisi juga telah menciduk satu orang tersangka dari kasus tersebut. “Kami berhasil mengamankan 1 orang tersangka inisial HP (32) dengan barang bukti 6 kilogram narkotika jenis ganja,” ujarnya pada wartawan, Kamis (15/5/2025). Menurutnya, pengungkapan itu dilakukan polisi pada Rabu, 14 Mei 2025 kemarin sekitar pukul 19.00 WIB di kawasan Bekasi Barat, Bekasi. […]
India Klaim Gagalkan Pertahanan Rudal China Milik Pakistan dalam Operasi Sindoor
New Delhi, 15 Mei 2025 — Pemerintah India mengklaim keberhasilan militer besar dalam Operasi Sindoor, sebuah operasi balasan terhadap serangan teror yang menewaskan 26 turis Hindu di Pahalgam, Jammu dan Kashmir pada 22 April lalu. India menuduh Pakistan sebagai dalang di balik serangan tersebut. Menurut pernyataan resmi yang dikutip dari NDTV, India menyatakan Angkatan Udara-nya berhasil menembus dan mengacaukan sistem pertahanan udara buatan China yang digunakan Pakistan di wilayah perbatasan dan sepanjang Line of Control (LoC). Misi tersebut dilaporkan berhasil […]
Polda Kalsel Gagalkan Narkoba Miming Lintas Kalimantan dan Sulawesi
KBRN, Banjarmasin: Jajaran Ditresnarkoba Polda Kalsel kembali membongkar jaringan Narkoba internasional Fredy Pratama alias Miming. Kali ini jaringan narkoba lintas Pulau Kalimantan dan Sulawesi. Hal itu diungkap Direktur Resnarkoba Polda Kalsel Komisaris Besar Polisi Kelana Jaya, kepada awak media dalam acara press rilis kasus, di Banjarmasin, Senin (28/4/2025). Kelana Jaya mengatakan, terungkapnya jaringan ini setelah pihaknya melakukan penyelidikan selama bulan maret hingga april 2025. Hasilnya empat orang tersangka diamankan dari tempat yang berbeda. Kelana menyebut keempatnya dikendalikan operator jaringan terafiliasi […]