Pemerintah Kota Depok menggelar pengajian bersama dengan Gus Iqdam, serta masyarakat di lapangan Depok Open Space (DOS), Balai Kota Depok, Jumat (24/10/2025) malam. Guna menjaga kondusifitas dan arus lalu lintas, ratusan petugas gabungan dari Polri, TNI, Satpol PP, dan Dishub Kota Depok bakal disiagakan. Kasat Lantas Polres Metro Depok, Kompol Joko Sembodo mengatakan, pengamanan akan dilakukan di sejumlah titk, baik di lokasi utama pengajian maupun di jalur sekitar. Untuk mengantisipasi kepadatan lalu lintas, Satlantas Polres Metro Depok akan melakukan rekayasa lalu lintas di […]

Liputan6.com, Jakarta – Sebanyak 1.252 personel gabungan dari Polri, TNI, dan Pemda DKI Jakarta dikerahkan untuk mengamankan laga final Piala AFF U-23 2025 antara Timnas Indonesia U-23 melawan Timnas Vietnam U-23, yang akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, pada Selasa, 29 Juli 2025 malam. Rangkaian pengamanan dimulai dengan pelaksanaan Technical Working Group (TWG) dan dilanjutkan Apel Pengamanan pada pukul 16.00 WIB di Pintu Kuning GBK. Sementara kick off pertandingan dijadwalkan pukul 20.00 WIB. Kapolres Metro Jakarta […]