Portsmouth adalah yang pertama dari rangkaian empat laga tandang beruntun Arsenal. Bisakah The Gunners meledakkan “rumah-rumah” lainnya?Arsenal melawat ke markas Portsmouth di Fratton Park, Minggu (11/1/2026) malam WIB, dalam lanjutan Babak Ketiga Piala FA 2025/2026. Tertinggal duluan karena gol Colby Bishop di menit ketiga, Arsenal lantas berbalik unggul 2-1 di akhir babak pertama. Di babak kedua, Arsenal mengamuk dengan menambah dua gol untuk mennag 4-1. Gabriel Martinelli jadi bintang lewat torehan hat-trick. Hasil yang melegakan Arsenal karena bisa menahan gempuran […]
Tag: berikutnya
Trump Isyaratkan Kolombia Jadi Target Berikutnya Usai Venezuela
Presiden AS Donald Trump membuka kemungkinan operasi militer ke Kolombia untuk memberantas produksi kokain. Ia menuding Presiden Kolombia Gustavo Petro memimpin jaringan pabrik kokain yang menyuplai narkoba ke AS. Pernyataan itu disampaikan Trump kepada wartawan di Air Force One, Minggu (4/1), menyebut opsi militer sebagai gagasan yang “terdengar sangat bagus.” Sebelumnya, Trump mengumumkan pasukan AS telah melakukan operasi besar di Venezuela dan menangkap Presiden Nicolás Maduro serta istrinya. AS juga menyatakan akan mengelola Venezuela sementara demi transisi pemerintahan dan pemulihan […]
Arne Slot Nantikan Gol-Gol Berikutnya dari Wirtz
Florian Wirtz akhirnya mencetak gol pertamanya untuk Liverpool. Manajer Liverpool Arne Slot berharap aliran gol Wirtz tidak akan berhenti di sini.Wirtz membuka rekening golnya di Liverpool dalam kemenangan 2-1 atas Wolverhampton Wanderers di Anfield, Sabtu (27/12/2025) malam WIB. Ia mencetak gol kedua Liverpool di laga ini. Wirtz harus menunggu hingga 23 pertandingan untuk menghasilkan gol pertamanya untuk The Reds. Gelandang asal Jerman itu pun sempat disorot tajam karena tak kunjung mencetak gol usai direkrut senilai 100 juta paun pada musim […]




