Liputan6.com, Jakarta – Badan Penanggulangan Bencana Daerah DKI Jakarta menjelaskan bahwa Operasi Modifikasi Cuaca (OMC) tidak bertujuan menghentikan hujan di Jakarta. Hal itu dilakukan untuk mengalihkan potensi hujan agar turun di wilayah perairan. “Kita tidak bisa menghentikan hujan. Kita hanya mengalihkan,” kata Kepala Pusat Data dan Teknologi Informasi BPBD DKI Jakarta, Mohammad Yohan, saat dihubungi di Jakarta, Sabtu (17/1/2026). Yohan menjelaskan, dalam pelaksanaan OMC, pesawat akan menyasar awan hujan yang masih berada di atas laut sebelum bergerak ke daratan. Proses […]