KULONPROGO, iNews.id – Polisi telah menangkap pria berinisial KI (35) warga Kulonprogo karena menembak dua anggota Brimob Polda DIY dengan senapan angin atau airsoft gun. Tidak ada korban jiwa maupun luka dalam kejadian itu. “Pelaku sudah diamankan di Polres Kulonprogo,” kata Kasi Humas Polres Kulonprogo Iptu Sarjoko, Minggu (1/6/2025). Dia menuturkan, kronologi kasus penembakan ini terjadi di Jalan Botokan, Jatirejo, Lendah, Kulonprogo pada Sabtu (31/5/2025) dini hari. Saat itu korban AP (33) mengendarai motor berboncengan dengan rekannya yang juga anggota […]
Tag: anggota
Berkat Doa Restu Ibu Preman Terminal Ini! Sukses jadi Anggota Kopassus
SEMARANG,iNewsBanten – Seorang preman terminal suskes menjadi prajurit TNI. Berkat doa sang Ibu, mantan preman ini berhasil menyandang pangkat hingga Letkol. Kisah membanggakan ini diceritakan Iwan Santosa EA Natanegara dalam buku Kopassus untuk Indonesia. Seseorang yang dulunya merupakan preman terminal di Semarang, Jawa Tengah berhasil menjadi Pabandya Tatib Makopassus dengan lencana Letkol. Orang yang beruntung itu bernama Untung Pranoto. Sebelum masuk ke dalam Kopassus, Untung sering nongkrong di terminal Kota Semarang dengan gaya pakaian bak preman mengenakan kaos singlet, rambut […]
Pembacok Buruh Proyek di Cilandak Anggota Ormas
JAKARTA, KOMPAS.com – AYS (30), pembacok buruh proyek di Cilandak, Jakarta Selatan, berinisial K, ternyata anggota salah satu organisasi kemasyarakatan (ormas). Hal ini disampaikan Kapolsek Cilandak, Kompol Febriman Sarlase, dalam rilis pengungkapan premanisme di lingkungan Cilandak, Jakarta Selatan, Rabu (21/5/2025). “Untuk tersangka pemerasan dan tanpa hak memiliki senjata tajam memang oknum dari salah satu ormas yang ada di Cilandak,” kata Febriman, Rabu. Saat membacok korbannya, AYS memakai atribut salah satu ormas. “Kalau atribut ada di topinya, kami juga masih tetap […]
Komnas HAM Sebut Penembakan Polisi oleh Anggota TNI di Lampung Sebagai Pembunuhan Berencana
TEMPO.CO, Jakarta – Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) menemukan unsur pembunuhan berencana dalam insiden penembakan polisi di lokasi judi sabung ayam di Way Kanan, Lampung, pada 17 Maret 2025 lalu. Penembakan itu dilakukan oleh anggota Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD) yakni Kopral Dua (Kopda) Bazarsyah dan mengakibatkan tiga polisi tewas. Komisioner Komnas HAM Abdul Haris Semendawai menilai unsur pembunuhan berencana itu teridentifikasi dari adanya senjata api di lokasi kejadian. “Hasil rekonstruksi menunjukkan bahwa pelaku secara sadar […]
Depan Para Anggota Komisi III DPR, Polda NTT Jelaskan Kelanjutan Kasus Eks Kapolres Ngada
Liputan6.com, Jakarta Direktur Reserse Kriminal Umum (Dir Reskrimum) Polda Nusa Tenggara Timur (NTT) Kombes Patar Silalahi menjelaskan terkait proses penyelidikan atas kasus yang menjerat mantan Kapolres Ngada, AKBP Fajar Widyadharma Lukman Sumaatmaja saat rapat bersama Komisi III DPR RI. Diketahui, AKBP Fajar merupakan terduga pelaku atau tersangka atas kasus dugaan narkoba dan perbuatan asusila terhadap anak di bawah umur. “Terkait dengan penyidikan, penyelidik di tanggal 3 Maret 2025 membuat laporan polisi model A, kemudian di 4 Maret proses naik ke […]
Anggota DPR Dorong Pemerintah Percepat Distribusi Vaksin TBC Bill Gates
Jakarta, 15 Mei 2025 — Anggota Komisi IX DPR RI dari Fraksi PKS, Ahmad Ru’yat, mendorong Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin untuk mempercepat realisasi dan distribusi vaksin TBC yang dikembangkan dengan dukungan Bill & Melinda Gates Foundation. Hal itu disampaikannya dalam rapat kerja Komisi IX DPR bersama Kementerian Kesehatan di Kompleks DPR RI, Rabu (14/5), yang membahas evaluasi program pemeriksaan kesehatan gratis. “Saya sangat berharap agar vaksin TBC ini bisa diwujudkan karena lebih dari satu juta warga Indonesia terpapar TBC […]
Ledakan di Garut Tewaskan 11 Orang, 2 di Antaranya Anggota TNI
Kodam III Siliwangi mengonfirmasi kejadian ledakan yang terjadi di Garut, yang mengakibatkan 11 orang tewas. Kapendam III Siliwangi, Kolonel Inf Mahmudin, menyebutkan bahwa dari 11 korban tewas, dua di antaranya adalah anggota TNI, sementara sembilan lainnya merupakan masyarakat. “Korban yang tewas ada 11 orang, dua di antaranya anggota TNI dan sembilan lainnya masyarakat,” ungkap Mahmudin saat dikonfirmasi oleh detikJabar pada Senin (12/5/2025). Namun, Mahmudin menambahkan bahwa data lebih lengkap mengenai identitas korban dan kronologi kejadian masih dalam proses pendataan dan […]
Anggota DPR RI Gus Alam Meninggal Dunia Usai Kecelakaan di Tol Pemalang
PEKALONGAN – Anggota DPR RI dari Fraksi PKB, Alamudin Dimyati Rois atau yang dikenal sebagai Gus Alam, meninggal dunia pada Selasa (6/5) dini hari di RS Budi Rahayu, Pekalongan. Ia sempat dirawat intensif usai mengalami kecelakaan lalu lintas di Tol Pemalang pada Jumat (2/5) lalu. Kabar duka ini dikonfirmasi oleh Sekretaris DPC PKB Kabupaten Kendal, Mahfud Sodiq. “Meninggal dini hari tadi di RS Budi Rahayu Pekalongan,” ujar Sodiq. Jenazah Gus Alam rencananya akan dimakamkan di kompleks Pondok Pesantren Al-Fadlu 2, […]
Mobil Anggota DPR Alamudin Dimyati Kecelakaan di Tol Pemalang, Dua Asisten Tewas
Sebuah kecelakaan maut terjadi di Tol Pemalang, tepatnya di KM 315+900 jalur A, Desa Karangasem, Kecamatan Petarukan, Pemalang, Jawa Tengah, Jumat (2/5/2025) sekitar pukul 02.45 WIB. Mobil Toyota Innova berpelat H 1980 yang ditumpangi anggota DPR RI Komisi XI dari Fraksi PKB, Alamudin Dimyati Rois, menabrak bagian belakang truk Fuso berpelat K 1344 K. Diduga kecelakaan terjadi akibat sopir Innova, Arya Maulana (38), kurang konsentrasi saat hendak mendahului kendaraan lain. Akibat kecelakaan ini, dua orang penumpang yang merupakan asisten Alamudin, […]
Anggota DPR Gus Alam Jadi Korban Kecelakaan Tol Pemalang, Dua Orang Tewas
Anggota DPR RI Alamudin Dimyati Rois atau yang akrab disapa Gus Alam menjadi salah satu korban dalam kecelakaan tragis yang terjadi di Tol Pemalang-Batang, tepatnya di KM 316+000 A, wilayah Kecamatan Petarukan, Kabupaten Pemalang, pada Jumat (2/5/2025) pukul 02.19 WIB. Kecelakaan tersebut melibatkan kendaraan Toyota Innova bernomor polisi H 1980 CM yang menabrak truk Fuso bermuatan besi dengan nomor polisi K 1344 K. Total ada empat korban dalam insiden ini, dua di antaranya meninggal dunia, dan dua lainnya mengalami luka […]
Hasan Nasbi Mundur, Bisa Jadi Standar Moral bagi Anggota Kabinet Merah Putih
Hingga saat ini, tidak terdapat informasi resmi yang menyatakan bahwa Hasan Nasbi mengundurkan diri dari jabatannya sebagai Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan dalam Kabinet Merah Putih. Sebaliknya, Hasan Nasbi aktif menjalankan perannya, termasuk menyampaikan pesan Presiden Prabowo Subianto kepada jajaran kabinet untuk mengurangi kegiatan seremonial dan fokus pada program-program prioritas seperti ketahanan pangan dan makan bergizi gratis . Namun, terkait pengunduran diri dari jabatan, terdapat informasi mengenai Gus Miftah yang mengundurkan diri dari posisi Utusan Khusus Presiden Bidang Kerukunan Beragama dan […]
Anggota Foto dengan Hercules, Danjen Kopasus Minta Maaf
Panglima Jenderal Komando Pasukan Khusus (Danjen Kopassus), Mayor Jenderal (Mayjen) TNI Djon Afriandi menyampaikan permohonan maaf kepada masyarakat, khususnya kepada keluarga besar Korps Baret Merah. Djon meminta maaf dan bertanggung jawab atas kontroversi yang mencuat ke publik usai anggota Kopassus berfoto dengan Hercules. Kepada seluruh atasan, senior, rekan-rekan prajurit korps baret merah, dan masyarakat luas yang begitu cinta dan punya harapan besar kepada Kopassus, saya selaku pribadi dan Danjen Kopassus mengucapkan mohon maaf yang sebesar-besarnya, Djon menegaskan, pihaknya akan segera […]