Sandy Walsh dipastikan absen membela Timnas Indonesia di lanjutan Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026. Pemain Yokohama F. Marinos itu sedang cedera.Cedera didapat Sandy Walsh saat membela Marinos melawan Vissel Kobe pada pekan ke-13 J1 League 2025, Rabu (21/5/2025). Pemain kelahiran tahun 1995 ditarik keluar pada menit ke-86 karena tidak bisa melanjutkan laga. “Salah satu pemain dari skuat Garuda yaitu Sandy Walsh harus absen sebab sedang dalam kondisi yang tidak fit pada saat ini. Bek sayap kita dipastikan tidak akan […]
Tag: absen
Veda Ega Pratama Cedera, Absen di Le Mans dan Fokus Pulih untuk JuniorGP di Jerez
Jakarta, 9 Mei 2025 — Pembalap muda Indonesia, Veda Ega Pratama, harus absen sementara dari lintasan balap usai mengalami kecelakaan highside di Sirkuit Estoril, Portugal, saat berlaga di ajang JuniorGP. Kecelakaan tersebut menyebabkan retak pada tulang fibula kaki kanannya, memaksanya mundur dari putaran kedua Red Bull Rookies Cup di Le Mans, Prancis, akhir pekan ini. Astra Honda Racing Team (AHRT) mengonfirmasi bahwa Veda telah menjalani operasi sukses pada Rabu, 7 Mei 2025, di Dexeus Hospital, Barcelona, oleh dokter spesialis, Ginebreda. […]
Wapres Gibran Absen di Halalbihalal Purnawirawan TNI AD, Fokus Kunjungan Kerja ke NTT
JAKARTA – Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka tidak hadir dalam acara Halalbihalal Purnawirawan TNI Angkatan Darat yang digelar di Balai Kartini, Jakarta, Selasa (6/5). Sementara itu, Presiden RI Prabowo Subianto hadir langsung didampingi sejumlah menteri Kabinet Merah Putih seperti Menko Infrastruktur Agus Harimurti Yudhoyono, Menlu Sugiono, dan Mensesneg Prasetyo Hadi. Plt. Ketua Umum Persatuan Purnawirawan TNI AD (PPAD) Mayjen (Purn) Komaruddin Simanjuntak menjelaskan bahwa acara tersebut memang dikhususkan bagi para purnawirawan dan keluarga besar tentara. Kehadiran tokoh seperti Sri […]




